Dilirik Jadi Wamen, Intan Fauzi All Out menangkan Supian-Chandra di Pilkada Depok

- Reporter

Selasa, 13 Agustus 2024 - 20:17

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com – Meski urung mendampingi H. Supian Suri menjadi wakil wali kota, namun Bendahara Umum DPP Partai Amanat Nasional (PAN), Hj. Intan Fauzi berkomitmen untuk all out membantu memenangkan pasangan bakal calon wali-wakil wali kota Depok, H. Supian Suri-Chandra Rahmansyah.

“Pasti, saya akan menggerakkan seluruh relawan dan tim saya yang ada di 11 kecamatan untuk terjun langsung memenangkan Pak Supian Suri,” ujar Intan saat menghadiri Rapat Kerja Daerah PAN Kota Depok, Sabtu, 10 Agustus 2024.

Dikatakannya, dengan munculnya nama Supian Suri menjadi Wali Kota Depok, saat ini kader PAN semakin semangat menyongsong perubahan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Insya Allah, kalau kami selalu berada di yang menang. Pilpres kemarin sudah sukses memenangkan Pak Prabowo dan Mas Gibran, Insya Allah di Pilkada Depok PAN juga mengusung yang menang,” paparnya.

Intan yang juga menjabat sebagai Ketua DPP PUAN mengatakan, Supian-Chandra yang diusung oleh PAN merupakan putra terbaik Kota Depok.

Sehingga kami pun mendukung mereka berdua,” katanya.

Ketika disinggung dirinya tengah dilirik menjadi salah satu wakil Menteri (wamen), Intan mengaku masih focus di DPR.

“Kami selesaikan tugas dulu saja menjadi Anggota DPR RI,” pungkasnya.

Berita Terkait

DUTA GENRE 2024 Amanda Soemedi: Jadilah Pribadi Kreatif Aktif Berkarakter
Gerakkan Kekuatan Emak-emak Dan Anak Muda, Hamzah Optimis Supian-Chandra Menang 70 Persen Di Cilodong-Tapos
Fazar Apresiasi Kolaborasi Pentahelix “Merah Putih Sehat” Kompas TV Dalam PPS
Kupas Tuntas Buku Student Super Success : Dr Awaluddin Faj berikan Tips dan Strategi Mencapai Impian
ISF 2024 Momen Kadin Pamerkan Transisi Energi Perindustrian Indonesia
Berkunjung ke Istana Negara, Paus Puji Komitmen Indonesia Jaga Persatuan Ditengah Keberagaman
4 G Sesalkan Aksi Perusakan Baliho Supian-Chandra, Bukti Kepanikan Kubu Sebelah dan Matinya Moral Politik
Hadiri Harganas Kota Banjar, Kaper Ingatkan Pilar Keluarga Berkualitas

Berita Terkait

Minggu, 8 September 2024 - 08:01

DUTA GENRE 2024 Amanda Soemedi: Jadilah Pribadi Kreatif Aktif Berkarakter

Sabtu, 7 September 2024 - 19:07

Gerakkan Kekuatan Emak-emak Dan Anak Muda, Hamzah Optimis Supian-Chandra Menang 70 Persen Di Cilodong-Tapos

Jumat, 6 September 2024 - 14:53

Fazar Apresiasi Kolaborasi Pentahelix “Merah Putih Sehat” Kompas TV Dalam PPS

Kamis, 5 September 2024 - 14:47

Kupas Tuntas Buku Student Super Success : Dr Awaluddin Faj berikan Tips dan Strategi Mencapai Impian

Kamis, 5 September 2024 - 07:26

ISF 2024 Momen Kadin Pamerkan Transisi Energi Perindustrian Indonesia

Rabu, 4 September 2024 - 14:21

4 G Sesalkan Aksi Perusakan Baliho Supian-Chandra, Bukti Kepanikan Kubu Sebelah dan Matinya Moral Politik

Selasa, 3 September 2024 - 21:34

Hadiri Harganas Kota Banjar, Kaper Ingatkan Pilar Keluarga Berkualitas

Selasa, 3 September 2024 - 21:31

Hadiri Pelantikan Dewan, Supian Suri Diteriaki Wali Kota dan Warga Antre Minta Foto

Berita Terbaru