Hari Ini, Polda Metro Berlakukan Rekayasa Lalin Saat Debat Capres dan Cawapres

- Reporter

Selasa, 12 Desember 2023 - 14:45

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com – Polda Metro Jaya memberlakukan rekayasa lalu lintas saat debat capres dan cawapres yang akan berlangsung hari ini pukul 19.00 WIB di Kantor KPU, Jakarta Pusat, Selasa, 12 Desember.

“Rekayasa lalu lintas bersifat situasional, yang dimulai pukul 15.00 WIB dan pada saat debat capres berlangsung pukul 19.00 WIB,” ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko.

Trunoyudo pun menghimbau masyarakat untuk menghindari ruas jalan di sekitar KPU agar tidak terjebak dalam kemacetan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami mengharapkan dan mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk menghindari pada jalur-jalur berikut, yang tentunya akan dilakukan kegiatan dalam debat capres dan cawapres,” kata Trunoyudo.

Berikut rekayasa lalu lintas saat debat capres berlangsung pada Selasa malam:

1.Traffic light (TL) Imam Bonjol atau Graha Mandiri

– Kendaraan yang datang dari arah Bundaran HI yang akan menuju Jalan Imam Bonjol dialihkan ke Jalan H Agus Salim maupun Jalan Pamekasan.

– Kendaraan yang datang dari arah Jalan H Agus Salim yang akan menuju Jalan Imam Bonjol diluruskan ke Jalan Pamekasan atau belok ke kanan ke arah Bundaran HI.

2. TL HOS Cokroaminoto

– Kendaraan yang datang dari arah Jalan Rasuna Said yang akan menuju Jalan Imam Bonjol diluruskan ke Jalan Cokroaminoto atau elok ke kanan ke Jalan Diponegoro.

– Kendaraan yang datang dari arah Jalan Diponegoro yang akan menuju Bundaran HI dialihkan ke kiri Jalan Rasuna Said maupun ke kanan Jalan HOS Cokroaminoto.

Berita Terkait

KDM Akan Jadikan KB Syarat Menerima Beasiswa dan Bantuan Sosial
Mendukbangga Minta Jabar Pertahankan Kinerja Bangga Kencana
Jawa Barat Deklarasikan “Jawa Barat Istimewa” Sukseskan Pembangunan KB dan Bebas Kemiskinan Ekstrem
BRI Peduli Salurkan 3785 Paket Sembako untuk Masyarakat Bogor Timur
Wali Kota Depok, Supian Suri Usulkan Solusi untuk Warga Kampung Baru: Kita Ajukan ke Pusat untuk Dapat Program 3 Juta Rumah
Hadiri Rapat dengan Kementrian PU, Wakil Walikota Depok Chandra Rahmansyah: Pemkot Depok Akan Bangun Flyover Juanda Tahun 2026
Progres Akhir Gedung Baru SMP VIS SO, Jangan Sampai Ketinggalan, Daftarkan Diri Anda Sekarang Juga
48 Siswa Student One Melawat Ke Negeri Jiran Ikuti Program IECS 2024/2025

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 20:28

KDM Akan Jadikan KB Syarat Menerima Beasiswa dan Bantuan Sosial

Rabu, 30 April 2025 - 20:25

Mendukbangga Minta Jabar Pertahankan Kinerja Bangga Kencana

Rabu, 30 April 2025 - 20:22

Jawa Barat Deklarasikan “Jawa Barat Istimewa” Sukseskan Pembangunan KB dan Bebas Kemiskinan Ekstrem

Rabu, 30 April 2025 - 11:06

Wali Kota Depok, Supian Suri Usulkan Solusi untuk Warga Kampung Baru: Kita Ajukan ke Pusat untuk Dapat Program 3 Juta Rumah

Selasa, 29 April 2025 - 20:20

Progres Akhir Gedung Baru SMP VIS SO, Jangan Sampai Ketinggalan, Daftarkan Diri Anda Sekarang Juga

Selasa, 29 April 2025 - 20:12

48 Siswa Student One Melawat Ke Negeri Jiran Ikuti Program IECS 2024/2025

Selasa, 29 April 2025 - 20:08

HUT Kota Depok ke 26th, LKSA Primago Peduli Mendapatkan Bantuan Sosial dari Dinas Sosial Kota Depok

Senin, 28 April 2025 - 21:05

Asyik…Car Free Day Dimulai Minggu Esok dari Jalan Margonda Hingga Simpang Juanda

Berita Terbaru