Panggil SKK Migas dan Pertamina, Komisi II DPRD Kota Jambi Minta Penjelasan Soal Langkanya Gas LPG 3 KG

- Reporter

Selasa, 1 November 2022 - 12:03

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SiaranDepok.com – Komisi II DPRD Kota Jambi berniat memanggil SKK Migas, Pertamina, Agen dan Disperindag Kota Jambi untuk minta penjelasan permasalahan tingginya harga dan kelangkaan gas LPG 3 kg di Kota Jambi.

Hal itu disampaikan Ketua Komisi II DPRD Kota Jambi Junaidi Singarimbun.

Junaidi Singarimbun mengaku heran kenapa saat ini terjadi kelangkaan dan harga LPG 3 kg sangat tinggi terutama yang dijual di warung-warung.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita nanti minta penjelasan kepada agen, ssk migas, LPG yang di warung itu darimana asalnya, Kalaupun ada nanti kekurangan bagaimana sebarannya karena selama ini kayaknya kelangkaan sudah berkurang tapi ini kok sekarang langka lagi,” ujarnya.

Junaidi Singarimbun mengharapkan agar SKK Migas dapat mengatur masalah LPG yang terjadi, baik harganya yang tinggi ataupun kelangkaan.

Terlebih lagi saat ini di Kota Jambi ada program city gas yang sejauh ini sudah berjalan.

Ia akan minta penjelasan mengenai dengan pelaksanaan jaringan gas tersebut.

“Kita ada program dari city gas, itu sejauh mana jadi daerah-daerah yang sudah terprogram city gas itu, pangkalannya dimana, kita minta yang sudah ada program city gas, kita minta pengalihan pangkalan gas LPG 3 kg, siapa yang pakai kan, tapi nanti kita minta penjelasan daripada skk migas,” ujar Junaidi Singarimbun.

Hal ini dilakukan agar program subsidi pemerintah tepat sasaran.

Berdasarkan hasil reses yang ia lakukan beberap waktu lalu, masyarakat susah mendapatkan gas 3 kg khususnya di Lingkar Selatan.

“Kita minta dibagusin, SKK Migas, pertamina benar-benar lah mengelola gas 3 kg supaya tepat sasaran kepada masyarakat yang membutuhkan,” ungkapnya.

Terlebih saat ini keadaan ekonomi sedang terpuruk karena inflasi, serta harga gas 12 kg juga lumayan tinggi.

Jangan sampai masyarakat beralih dari yang biasa pakai 12 kg jadi pakai gas LPG 3 kg.

Berita Terkait

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat
10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended
Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025
Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025
Art Show Primago 2025 sebagai Ajang Peningkatan Kreativitas & kebersamaan Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago
Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok
Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago
Ketua Dewan Kebudayaan Kota Depok Apresiasi Kegiatan Forum Renja Disporyata Kota Depok Gelar Forum Renja Tahun 2025

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 16:20

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:33

10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended

Rabu, 19 Maret 2025 - 04:35

Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025

Senin, 17 Maret 2025 - 23:18

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Maret 2025 - 23:06

Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:35

Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:10

Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:37

Alhamdulillah, Walikota Depok Supian Suri Melantik dan Mengukuhkan Pengurus MUI Depok, Siap Jaga Keharmonisan dan Layani Umat

Berita Terbaru

Berita Depok

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Mar 2025 - 23:18