Pelayanan KB Gratis Kecamatan Cibinong Berjalan Lancar

- Reporter

Selasa, 15 Maret 2022 - 13:40

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com- Balai Penyuluhan KB Kecamatan Cibinong kembali melaksanakan pelayanan KB gratis. Kegiatan berlangsung Selasa, 15 Maret 2022, bertempat di Puskesmas Cirimekar, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor.

Pelayanan KB gratis ini merupakan agenda rutin yang diselenggarakan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kabupaten Bogor. Pelayanan KB gratis ini untuk menjangkau masyarakat yang kurang mampu namun ingin mengatur jarak kelahiran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ini, kesadaran masyarakat untuk ber-KB memang cukup tinggi. Namun sebagian masih menggunakan metode jangka pendek, seperti suntik dan pil. “Pelayanan ini khusus untuk masyarakat yang ingin menggunakan metode KB jangka panjang, seperti IUD dan Implan,” ujar Dwi Darwanto, Koordinator Lapangan KB Kecamatan Cibinong di lokasi pelayanan.

Penggunaan IUD dan Implan memang lebih efektif untuk mengatur jarak kelahiran. Masyarakat tidak perlu setiap bulan datang ke bidan atau layanan kesehatan seperti pengguna suntik KB. “Penggunaan IUD dan Implan ini efektif mencegah kehamilan selama 3 hingga 8 tahun,” tandas Dwi./Naz

Berita Terkait

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat
10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended
Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025
Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok
Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025
Art Show Primago 2025 sebagai Ajang Peningkatan Kreativitas & kebersamaan Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago
Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok
Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 16:20

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:33

10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended

Rabu, 19 Maret 2025 - 04:35

Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025

Senin, 17 Maret 2025 - 23:18

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Maret 2025 - 23:06

Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:35

Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:10

Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:37

Alhamdulillah, Walikota Depok Supian Suri Melantik dan Mengukuhkan Pengurus MUI Depok, Siap Jaga Keharmonisan dan Layani Umat

Berita Terbaru

Berita Depok

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Mar 2025 - 23:18