Titik Banjir di Jakarta Hari Ini, Jalan DI Pandjaitan Putus

- Reporter

Kamis, 27 Februari 2020 - 09:49

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siaran Depok –Hujan ekstrem yang melanda DKI Jakarta dan sekitarnya mengakibatkan banjir di banyak titik. Jalan DI Panjaitan, Kebon Nanas, Jakarta Timur bahkan terputus.

Sejumlah titik banjir diantaranya Mampang, Jalan Yos Sudarso, Kedoya, Jalan Dewi Sartika, Kemang, Jalan Kelapa Gading Timur, Jalan Salemba Raya, Sunter dan beberapa titik lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Karena banjir makin tinggi, kendaraan di Tol Priok yang akan keluar Gerbang Tol Cipinang diminta untuk lurus ke selatan.

Banjir juga dilaporkan di sejumlah titik di wilayah Bekasi, Jawa Barat seperti Kalimalang, Jatiwarna, Bekasi Selatan dan beberapa wilayah lain.


Hujan deras mengguyur Jakarta sejak Senin (24/2) malam. Hingga pagi in, hujan deras masih mengguyur ibu kota

Hujan ekstrem memang diprediksikan turun dalam dua hari terakhir ini.

Berita Terkait

Depok Rawan Pencurian Kendaraan Bermotor
Kabid Plt Operasional Disdamkar dan Penyelamat Depok Tanggapi Video Pernyataan Petugas Damkar UPT Cimanggis
BKKBN Jawa Barat Akan Menggelar Kegiatan Forum Data Keluarga Provinsi Jawa Barat: Diseminasi dan Rilis Hasil Verifikasi Validasi Data Keluarga Berisiko Stunting dan Pemutakhiran Pendataan Keluarga Provinsi Jawa Barat Tahun 2024
Warga Kota Depok Tidak Perlu Tergantung Musrenbang Untuk Selesaikan Lingkungan RW, Supian Suri Punya Solusinya
Zona Madina Dompet Dhuafa Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Al Madinah 
Petahana teriak lanjutkan, Koordinator GEMPAR : Itu beli kulit muka nya dimana?
Rayakan HUT RI ke-79, Milenial Supian Suri Adakan Berbagai Macam Perlombaan
Supian-Chandra Pastikan Masalah Sampah Beres di Periode Pertama Jabatannya
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:25

Lanjutan Promosi PPDB SMP VIS Student One, Sekolah Yang Layak Jadi Pertimbangan Orang Tua

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:23

Dr. Awaluddin Faj, M.Pd Latih Manajemen Sekolah Al-Azhar Kalibanten Semarang untuk Promosi & Marketing PMB Sekolah

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:22

DP3AKB Jabar Dorong Kolaborasi Pembangunan Keluarga Ramah Perempuan dan Anak

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:20

Sesmen Kemendukbangga/ Sestama BKKBN: Indonesia Emas 2045 Hanya Bisa Dicapai Melalui Grand Desain Pembangunan Kependudukan

Kamis, 13 Februari 2025 - 17:42

Dihadiri 500 Jamaah, MZS. Nur Asysyabaab Gelar Peresmian Renovasi Masjid dan Yayasan Ummahatul Mukminin Depok

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:56

Jelang Ramadan, MZS.Nur Asysyabaab Gelar Tawaqufan Pengajian Kitab

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:03

Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:35

Promosi Sekolah yang Efektif untuk Mendapatkan Siswa, Sekolah SMA Islam Al-Azhar 15 Semarang, adakan Workshop Strategi PMB Bersama Dr Awaluddin Faj

Berita Terbaru