Polsek Kawasan Sunda Kelapa Tangkap Terduga Pelaku Coranmor

- Reporter

Selasa, 10 September 2019 - 09:41

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com – Unit Resese Kriminal (Reskrim) Polsek kawasan Sunda Kelapa pimpinan Kanit Reskrim Iptu Ikrom Baihaki.SH beserta empat anggota hari minggu (8/9/2019) telah melakukan upaya penangkapan paksa terhadap terduga pelaku tindak pidana Curanmor.

Motor Yamaha Nmax yang dicuri oleh Terduga Pelaku MFI

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terduga pelaku dengan inisial MFI usia 20 tahun ditangkap saat sedang menggunakan motor pencurian di Rusun Muara Baru Penjaringan. Penangkapan ini didasari laporan masyarakat kepada Unit Reskrim.

Dalam keterangan Persnya Kapolsek Kawasan Sunda Kelapa Kompol Armayni.SH,MH mengatakan, terduga pelaku bersama dua orang temannya yang kini DPO dalam melakukan aksinya terlebih dahulu melakukan survei dan pemetaan. Pada saat korban sedang tidur terduga pelaku masuk kerumahnya dan mengambil kunci motor serta satu unit handphone.

“Kami menyita satu unit sepeda motor merk Yamaha Nmax dan satu unit HP Xiomi Redmi Note 4. Selanjutnya terduga pelaku dikenakan pasal tindak pidana curanmor Pasal 363 KUHP Pidana,” pungkas Kompol Armayni.SH.MH

Berita Terkait

Dihadiri 500 Jamaah, MZS. Nur Asysyabaab Gelar Peresmian Renovasi Masjid dan Yayasan Ummahatul Mukminin Depok
Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd
Jelang Ramadan, MZS.Nur Asysyabaab Gelar Tawaqufan Pengajian Kitab
Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026
Promosi Sekolah yang Efektif untuk Mendapatkan Siswa, Sekolah SMA Islam Al-Azhar 15 Semarang, adakan Workshop Strategi PMB Bersama Dr Awaluddin Faj
Siap Gaskeun Di 2025, Coaching Mentoring 2.0. Bakal Bikin Jawa Barat Istimewa
Programnya Unggul! Ini 5 SMP Terbaik di Kota Bogor, SMP VIS Student One Layak Dipertimbangkan
PT Tirta Asasta Depok Himbau Pelanggan Lakukan Pemutakhiran Data

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 17:42

Dihadiri 500 Jamaah, MZS. Nur Asysyabaab Gelar Peresmian Renovasi Masjid dan Yayasan Ummahatul Mukminin Depok

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:33

Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:56

Jelang Ramadan, MZS.Nur Asysyabaab Gelar Tawaqufan Pengajian Kitab

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:03

Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:35

Promosi Sekolah yang Efektif untuk Mendapatkan Siswa, Sekolah SMA Islam Al-Azhar 15 Semarang, adakan Workshop Strategi PMB Bersama Dr Awaluddin Faj

Senin, 10 Februari 2025 - 16:56

Programnya Unggul! Ini 5 SMP Terbaik di Kota Bogor, SMP VIS Student One Layak Dipertimbangkan

Senin, 10 Februari 2025 - 11:50

PT Tirta Asasta Depok Himbau Pelanggan Lakukan Pemutakhiran Data

Minggu, 9 Februari 2025 - 09:51

MTS Al-Hidayah Sukatani Kota Depok Adakan Kegiatan Outing Class Ke Yogyakarta Bersama Dirgantara AIA Tour Travel Depok

Berita Terbaru