Mike Maignan Berniat Tampil di Piala Dunia 2022 Meski Divonis Absen Hingga 2023

- Reporter

Selasa, 25 Oktober 2022 - 13:05

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SiaranDepok.com – Divonis absen hingga 2023, Mike Maignan tetap berniat tampil di Piala Dunia 2022. Penjaga gawang AC Milan itu akan berjuang mati-matian demi membela Timnas Prancis di Qatar.

Mike Maignan divonis mengalami cedera betis. Dia dipastikan akan menepi hingga 2023 dengan vonis yang keluar mewajibkannya untuk absen selama enam pekan.

Dilansir dari Football Italia, Senin 24 Oktober 2022, pelatih AC Milan Stefano Pioli pun sudah pesimis kiper andalannya itu bisa pulih sebelum Piala Dunia 2022. Pasalnya, ajang itu sudah bergulir pada 20 November mendatang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Stefano Pioli baru-baru ini mengatakan bahwa Maignan akan absen hingga 2023. Akan tetapi, sang kiper tampaknya memiliki ide yang berbeda,” tulis akun itu.

Kabarnya, pemain itu belum putus asa bisa sembuh dari cederanya dalam waktu singkat. Pasalnya, berlaga di Piala Dunia adalah mimpi besarnya.

Oleh karena itu, Maignan memilih melakukan perawatan di negaranya. Itu akan dirinya lakukan dalam waktu dekat.

“Dia telah memutuskan untuk menjalani perawatan di bawah staf medis tim nasional. Diperkirakan akan tiba di Clairefontaine pada tahap awal minggu ini,” sambung akun itu.

Sebagaimana diketahui, selama Mike absen AC Milan mengandalkan pemain cadangan Ciprian Tatarusanu. Kiper itu pun bisa menampilkan performa cukup baik.

Berita Terkait

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat
10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended
Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025
Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok
Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025
Art Show Primago 2025 sebagai Ajang Peningkatan Kreativitas & kebersamaan Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago
Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok
Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 16:20

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:33

10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended

Rabu, 19 Maret 2025 - 04:35

Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025

Senin, 17 Maret 2025 - 23:18

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Maret 2025 - 23:06

Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:35

Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:10

Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:37

Alhamdulillah, Walikota Depok Supian Suri Melantik dan Mengukuhkan Pengurus MUI Depok, Siap Jaga Keharmonisan dan Layani Umat

Berita Terbaru

Berita Depok

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Mar 2025 - 23:18