Family Gathering, Momen Keakraban Keluarga Besar Pesantren Modern Primago

- Reporter

Kamis, 28 Juli 2022 - 16:15

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

siaranDepok- Pesantren Modern Primago Depok yang memasukin hari jadi yang ke 6th, mengadakan kegiatan Family Ghatering Keluarga Masyayikh dalam upaya mensyukuri atas kekompakan, solidaritas pengurus Pesantren Modern Primago, hari Selasa – Kamis, 26-28 Juli 2022 di Villa Kuning Cisarua.

Kegiatan ini dimanfaatkan oleh keluarga besar Pesantren Modern Primago sebagai momen untuk membangun keakraban dan kebersamaan yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya.

Dalam kegiatan ini di hadiri oleh keluarga masyayikh, Orang tua dan Kepala bidang masing unit-unit Usaha.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan mengendarai 1 bus & 1 Mobil, para keluarga Masyayikh beserta keluarga berangkat, melalui jalur Meruyung Limo, Parung, Puncak Cisarua, hingga sampai tujuan dengan selamat.

Pimpinan Pesantren Modern Primago, Awaluddin Faj, M.Pd.I merasa bersyukur atas nikmat kebersamaan dan kekompakan yang diberikan oleh Allah kepada keluarga besar Pesantren Modern Primago selama ini dalam mendidik dan menjalankan roda pendidikan pesantren.

Menurutnya, tanpa adanya doa dan support dari keluarga, khususnya Orang tua dan Istri, serta semangat kebersamaan dan solidaritas yang tinggi antar masyayikh, mustahil keberhasilan pesantren akan maju dan berkembang, apalagi tema kegiatan ini adalah dengan doa dan ikhtiar, kita rapatkan barisan menuju kampus peradaban.

Selain kegiatan wisata keluarga ke Gunung Emas & Cimory Riverside, ada banyak kegiatan kebersamaan lainnya yang dilaksanakan pada kegiatan Ghatering ini seperti berenang bersama keluarga, barbeque, pemberian kado buat anak2, serta kumpul keluarga syukuran hari jadi Primago bertepatan pada tanggal 26 Juli serta doa bersama, dihari terakhir diadakan perkumpulan masing-masing kepala unit yayasan dalam menyampaikan rumusan dan progres satu tahun kedepan.

Semua kegiatan ini dilakukan bertujuan untuk menjaga semangat dan tradisi ukhuwah keluarga besar, serta diingatkan mengenai nilai-nilai penting dalam berkhidmat di pesantren. para pengurus ini selalu dipompa semangat perjuangan untuk terus berbuat untuk pesantren, tentu semuanya harus mendapatkan support, dukungan, dorongan serta doa dari orang terdekat terutama orang tua dan istri.

Lebih lanjut beliau menjelaskan, bahwa mengurus pesantren tidak semudah membalikkan telapak tangan, tidak semudah sebahagian orang melihat dari kacamata luar pesantren, perlu adanya nilai-nilai keikhlasan, pengorbanan, perjuangan yang tinggi serta komitmen untuk terus memperjuangkan pesantren.

“nilai-nilai perjuangan untuk mengabdi di pesantren tidak pada semua orang kita dapatkan, mereka dituntut untuk bekerja keras, memberikan yang terbaik untuk pesantren, diminta untuk all out berbuat untuk pesantren, bahkan terkadang mengorbankan kepentingan pribadi demi mengedepankan kepentingan umat” tutupnya.

Berita Terkait

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat
10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended
Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025
Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025
Art Show Primago 2025 sebagai Ajang Peningkatan Kreativitas & kebersamaan Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago
Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok
Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago
Ketua Dewan Kebudayaan Kota Depok Apresiasi Kegiatan Forum Renja Disporyata Kota Depok Gelar Forum Renja Tahun 2025

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 16:20

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:33

10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended

Rabu, 19 Maret 2025 - 04:35

Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025

Senin, 17 Maret 2025 - 23:18

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Maret 2025 - 23:06

Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:35

Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:10

Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:37

Alhamdulillah, Walikota Depok Supian Suri Melantik dan Mengukuhkan Pengurus MUI Depok, Siap Jaga Keharmonisan dan Layani Umat

Berita Terbaru

Berita Depok

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Mar 2025 - 23:18