Akreditasi Sekolah di Depok Mencapai Angka Rata-rata 98 Persen

- Reporter

Selasa, 19 Februari 2019 - 08:26

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com – Pencapaian hasil akreditasi sekolah di Kota Depok, berhasil menembus target yang ditetapkan Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Depok pada tahun 2018. Dari 95% angka yang ditetapkan, rata-rata hasil akreditasi sekolah di Depok mencapai angka 98%.

“Kami berterima kasih kepada sejumlah sekolah yang berkomitmen dalam meningkatkan kualitas pendidikan. Karena bagaimanapun, upaya tersebut membuat target penilaian akreditasi sekolah bisa dicapai. Bahkan, lebih,” ujar Kepala Disdik Kota Depok, Mohammad Thamrin di Balai Kota Depok, Senin (18/2).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Akreditasi 2018, dilakukan pada 98 Sekolah Dasar (SD) dan 34 Sekolah Menengah Pertama (SMP) se-Kota Depok. Dari sekolah yang diakreditasi tersebut, SD Islam Terpadu (SDIT) Al-Haraki, Kecamatan Pancoran Mas berhasil meraih nilai tertinggi sebesar 99 persen. Sementara di tingkat SMP, diraih SMPN 20 Kota Depok dengan nilai 96 persen.

Thamrin berharap, dukungan dan peran serta di masing-masing satuan pendidikan bisa lebih baik lagi. Pihaknya juga akan mengevaluasi hasil pencapaian akreditasi tahun sebelumnya, untuk menetapkan target pada 2019.

“Mudah-mudahan semakin banyak sekolah di Depok, baik negeri, swasta, dan madrasah yang mendapatkan akreditasi A. Kalaupun yang akreditasinya B, tidak lebih dari dua persen,” harap Thamrin.

 

Penulis: Adista

Editor: Muhammad Rafi Hanif

 

Berita Terkait

Informasi Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025-2026
Mengenal Profil Dr Awaluddin Faj, M.Pd Praktisi, Trainer, Motivator dan Konsultan Sekolah Islam
Lanjutan Promosi PPDB SMP VIS Student One, Sekolah Yang Layak Jadi Pertimbangan Orang Tua
Dr. Awaluddin Faj, M.Pd Latih Manajemen Sekolah Al-Azhar Kalibanten Semarang untuk Promosi & Marketing PMB Sekolah
DP3AKB Jabar Dorong Kolaborasi Pembangunan Keluarga Ramah Perempuan dan Anak
Sesmen Kemendukbangga/ Sestama BKKBN: Indonesia Emas 2045 Hanya Bisa Dicapai Melalui Grand Desain Pembangunan Kependudukan
Dihadiri 500 Jamaah, MZS. Nur Asysyabaab Gelar Peresmian Renovasi Masjid dan Yayasan Ummahatul Mukminin Depok
Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 22:00

Informasi Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025-2026

Sabtu, 15 Februari 2025 - 19:13

Mengenal Profil Dr Awaluddin Faj, M.Pd Praktisi, Trainer, Motivator dan Konsultan Sekolah Islam

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:25

Lanjutan Promosi PPDB SMP VIS Student One, Sekolah Yang Layak Jadi Pertimbangan Orang Tua

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:23

Dr. Awaluddin Faj, M.Pd Latih Manajemen Sekolah Al-Azhar Kalibanten Semarang untuk Promosi & Marketing PMB Sekolah

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:22

DP3AKB Jabar Dorong Kolaborasi Pembangunan Keluarga Ramah Perempuan dan Anak

Kamis, 13 Februari 2025 - 17:42

Dihadiri 500 Jamaah, MZS. Nur Asysyabaab Gelar Peresmian Renovasi Masjid dan Yayasan Ummahatul Mukminin Depok

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:33

Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:56

Jelang Ramadan, MZS.Nur Asysyabaab Gelar Tawaqufan Pengajian Kitab

Berita Terbaru