Jadi Pusat Hoby Merpati, Dira HRS Yakin Lapak Katar Tapos akan Bangkit dan Bermanfaat Untuk Lingkungan

- Reporter

Sabtu, 15 November 2025 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com- Dunia hobby merpati kolong di Kota Depok tampaknya sedang ramai di kalangan Warga Kota Depok.

Lapak Katar (sebutan) yang berada di Kelurahan Tapos , Kecamatan Tapos Kota Depok ke depan nya akan bangkit kembali.

Dira HRS penghoby merpati sekaligus pengurus dan Warga Tapos akan menjadikan lapak merpati kolong ini bukan hanya sekedar ajang untuk para penghoby semata , melainkan juga dapat membangkitkam per ekonomian Warga sekitar , Warga bisa berjualan Es , Nasi , kebutuhan merpati atau bahkan bisa menjadi ojek pelepas burung yang di latih.

jadi semata bukan hanya menguntungkan pengurus atau lingkungan saja , harapan mimpi ini buah dari visi perubahan Depok Maju yang di suarakan Wali Kota Depok, Supian Suri.

Dira berharap adanya dukungan dari Pejabat Pemerintah pak Camat Haji Zarkasih dan Pak Lurah Tapos Pa Soleh , dinas terkait seperti DKUM dan DKPPP tidak luput tokoh warga sekitar.

“Ayo kita sama – sama bangkit”, pungkasi Dira.

Berita Terkait

Refleksi Hari Guru Tahun 2025, Guru adalah ujung tombak peradaban bangsa
PERJUSA SMP MUMTAZA ISLAMIC SCHOOL 2025 Bersama Dirgantara Outbond Training
Hadapi Era Digitalisasi, Rohmat Rospari Inisiasi Sistem Publikasi Anggaran BAZNAS
Bongkar Mata Air Situ Gadog Jadi ‘Telaga Dewa’, Anggota DPRD Yeti Wulandari Bersama Pemkot Depok dan Wakil Kementrian LHK Keroyokan Bersih-Bersih dan Tebar 1.500 bibit Ikan Dewa
SMP Dharma Karya UT Tangsel Adakan Studi Tour Wisata Edukasi ke Gunung Bromo dan Malang Tahun 2025
“CEKREK”!! waspada informasi hoax cek dulu kebenarannya
Wagub Erwan Tegaskan Stunting Harus Ditangani Bersama, Jabar Catat Penurunan Tertinggi Nasional
Kemendukbangga BKKBN Jabar Perkuat Edukasi Kesehatan Reproduksi Inklusif Untuk Remaja Tuli

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 20:05 WIB

Refleksi Hari Guru Tahun 2025, Guru adalah ujung tombak peradaban bangsa

Selasa, 25 November 2025 - 20:01 WIB

PERJUSA SMP MUMTAZA ISLAMIC SCHOOL 2025 Bersama Dirgantara Outbond Training

Senin, 24 November 2025 - 09:44 WIB

Hadapi Era Digitalisasi, Rohmat Rospari Inisiasi Sistem Publikasi Anggaran BAZNAS

Minggu, 23 November 2025 - 22:03 WIB

Bongkar Mata Air Situ Gadog Jadi ‘Telaga Dewa’, Anggota DPRD Yeti Wulandari Bersama Pemkot Depok dan Wakil Kementrian LHK Keroyokan Bersih-Bersih dan Tebar 1.500 bibit Ikan Dewa

Minggu, 23 November 2025 - 21:33 WIB

SMP Dharma Karya UT Tangsel Adakan Studi Tour Wisata Edukasi ke Gunung Bromo dan Malang Tahun 2025

Jumat, 21 November 2025 - 07:44 WIB

Wagub Erwan Tegaskan Stunting Harus Ditangani Bersama, Jabar Catat Penurunan Tertinggi Nasional

Kamis, 20 November 2025 - 13:56 WIB

Kemendukbangga BKKBN Jabar Perkuat Edukasi Kesehatan Reproduksi Inklusif Untuk Remaja Tuli

Rabu, 19 November 2025 - 20:14 WIB

PKBM Primago Indonesia Kota Depok Rayakan Kemenangan Pengelola dan Terbaik Antar PKBM Se Kota Depok pada Lomba Esai Hari Aksara 2025

Berita Terbaru