PSSI Rencana Dua Laga Uji Coba di Fifa Matchday Bulan Maret

- Reporter

Senin, 21 Februari 2022 - 11:39

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com- PSSI sedang menjalin komunikasi beberapa negara untuk dua laga FIFA Matchday timnas Indonesia yang akan berlangsung pada 23 dan 29 Maret 2022.

“PSSI melalui Direktur Teknik (Indra Sjafri) di bulan Maret yang akan datang untuk FIFA matchday, kami berharap akan ada dua negara yang datang ke Indonesia dan melakukan uji coba resmi dengan kita,” ujar Yunus Nusi.

“Satu negara diatas kita peringkatnya, satu negara berada dibawah kita peringkatnya. Mudah-mudahan beberapa negara yang kami bangun komunikasi ini memiliki waktu bisa dan tidak terkendala oleh situasi apapun, khususnya pandemiCovid-19,” ucapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini kami berusaha agar Maret FIFA MAtchday tanggal 23 atau 29 kalau tidak salah kami upayakan semaksimal mungkin.”Jadi, saat ini yang komunikasinya lancar dengan kami adalah Bangladesh, Suriname, Tajikistan, dan Uzbekistan,”.

“Kalau dapat Suriname enak, tidak terlalu jauh. Bangladesh peringkatnya 170-an dan Suriname berada di peringkat 140. Jadi kita kan ada di tengah-tengah.” jelasnya.

 

(Sumber : bola sport)

Berita Terkait

Ketua Dewan Kebudayaan Kota Depok Apresiasi Kegiatan Forum Renja Disporyata Kota Depok Gelar Forum Renja Tahun 2025
Geliat Ramadhan Masjid Al Madeena, Student One Islamic School
Primago Studio Tawarkan Jasa Video Company Profile Bagi Lembaga Pendidikan & Pesantren
PKBM Primago Indonesia Depok Membuka Pendaftaran Penerimaan Siswa Baru Tahun Ajaran 2025-2026
Awaluddin Faj, Perintis Bimbel Masuk Gontor Yang Profesional Hingga Menjadi Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago
Dewan Kebudayaan Kota Depok (DKD) Ucapkan Selamat kepada Supian-Chandra, Dilantik Wali-Wakil Wali Kota Depok 2025-2030
Pembangunan Gedung SMP VIS Student One Sampai pada Persiapan Lantai Dua
Kepala Dinas terbaik yang di Pemerintahan Kota Depok

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:37

Alhamdulillah, Walikota Depok Supian Suri Melantik dan Mengukuhkan Pengurus MUI Depok, Siap Jaga Keharmonisan dan Layani Umat

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:22

Ketua Dewan Kebudayaan Kota Depok Apresiasi Kegiatan Forum Renja Disporyata Kota Depok Gelar Forum Renja Tahun 2025

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:21

Tanggapi Isu Aktivitas Asusila di Area Jalur Kereta Api, KAI Siap Kolaborasi Dengan Instansi Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:49

Lantik Ketua PKK dan Posyandu Kabupaten/Kota se-Jabar, Siska Ajak Sukseskan Visi Jabar Istimewa

Senin, 10 Maret 2025 - 20:35

Geliat Ramadhan Masjid Al Madeena, Student One Islamic School

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:24

Primago Studio Tawarkan Jasa Video Company Profile Bagi Lembaga Pendidikan & Pesantren

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:21

PKBM Primago Indonesia Depok Membuka Pendaftaran Penerimaan Siswa Baru Tahun Ajaran 2025-2026

Sabtu, 8 Maret 2025 - 09:21

PT KAI Daop 1 Jakarta Salurkan Bantuan Program Bina Lingkungan untuk Korban Banjir di Bekasi

Berita Terbaru