Dinas Pendidikan DKI Jakarta Bertekad Meningkatkan Kualitas Pendidikan

- Reporter

Rabu, 27 Februari 2019 - 14:15

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com – Pendidikan adalah salah satu yang terpenting dalam hidup semua orang, banyak orang yang bisa menggapai keinginannya ketika memiliki pendidikan yang bagus. Maka dari itu, Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Ratiyono terus bertekad untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Ibukota.

Ratiyono mengatakan, salah satu strategi yang perlu diterapkan yakni dengan menciptakan suasana pendidikan yang menyenangkan di sekolah-sekolah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Suasana kegiatan belajar dan mengajar harus nyaman, tidak boleh ada tindak kekerasan di sekolah. Semua harus saling menyayangi dan menghargai,” ujarnya, Selasa (26/2).

Ratiyono, yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga menjelaskan, melalui pendidikan yang berkualitas diharapkan para pelaku pendidikan di DKI Jakarta, baik guru maupun peserta didik dapat menuai banyak prestasi.

“Saya berkomitmen agar iklim pendidikan di DKI kondusif dan sarat prestasi,” ungkapnya.

Ia menambahkan, guru atau tenaga pengajar yang menjadi garda terdepan dalam mencerdaskan anak bangsa juga akan menjadi fokus perhatian.

“Guru harus dimuliakan, dilayani keperluannya sehingga mereka bisa bekerja dengan baik,” tambahnya.

 

Penulis : Inggiet Yoes

Editor : Muthia Dewi Safira

 

Berita Terkait

Mengenal Profil Dr Awaluddin Faj, M.Pd Praktisi, Trainer, Motivator dan Konsultan Sekolah Islam
Lanjutan Promosi PPDB SMP VIS Student One, Sekolah Yang Layak Jadi Pertimbangan Orang Tua
Dr. Awaluddin Faj, M.Pd Latih Manajemen Sekolah Al-Azhar Kalibanten Semarang untuk Promosi & Marketing PMB Sekolah
DP3AKB Jabar Dorong Kolaborasi Pembangunan Keluarga Ramah Perempuan dan Anak
Sesmen Kemendukbangga/ Sestama BKKBN: Indonesia Emas 2045 Hanya Bisa Dicapai Melalui Grand Desain Pembangunan Kependudukan
Dihadiri 500 Jamaah, MZS. Nur Asysyabaab Gelar Peresmian Renovasi Masjid dan Yayasan Ummahatul Mukminin Depok
Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd
Jelang Ramadan, MZS.Nur Asysyabaab Gelar Tawaqufan Pengajian Kitab

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 19:13

Mengenal Profil Dr Awaluddin Faj, M.Pd Praktisi, Trainer, Motivator dan Konsultan Sekolah Islam

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:25

Lanjutan Promosi PPDB SMP VIS Student One, Sekolah Yang Layak Jadi Pertimbangan Orang Tua

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:23

Dr. Awaluddin Faj, M.Pd Latih Manajemen Sekolah Al-Azhar Kalibanten Semarang untuk Promosi & Marketing PMB Sekolah

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:22

DP3AKB Jabar Dorong Kolaborasi Pembangunan Keluarga Ramah Perempuan dan Anak

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:20

Sesmen Kemendukbangga/ Sestama BKKBN: Indonesia Emas 2045 Hanya Bisa Dicapai Melalui Grand Desain Pembangunan Kependudukan

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:33

Yayasan Pendidikan Islam Al-Fikri Semarang Gelar Workshop Tim Promosi & Marketing Sekolah Bersama Dr Awaluddin Faj, M.Pd

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:56

Jelang Ramadan, MZS.Nur Asysyabaab Gelar Tawaqufan Pengajian Kitab

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:03

Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026

Berita Terbaru