Mahfudz Abdurrahman : “Terminal Jatijajar Bisa Menjadi Opsi Untuk Mengurangi Kemacetan Di Jalan Margonda Raya”

- Reporter

Jumat, 6 Januari 2017 - 21:33

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com- “Perpindahan terminal lama ke Terminal Jatijajar tentu akan mengurangi kemacetan di Jalan Margonda, dan juga akan berpengaruh terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD),” jelas anggota DPR RI dari Fraksi PKS, Mahfudz Abdurrahman saat kunjungan ke Terminal Jatijajar, Kamis (05/01/2017).

Menurutnya, pembangunan Terminal Jatijajar terhenti dan belum bisa dioperasionalkan karena terbentur dengan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah. Dalam undang-undang tersebut mengamanatkan pengelolaan terminal Tipe A berada di bawah pemerintah pusat. Sedangkan penganggaran juga menjadi kendala bagi Pemeritah Kota Depok karena terbentur aturan. Ia menambahkan, pengajuan anggaran juga akan diusulkannya agar anggaran yang menjadi tanggung jawab pemerintah pusat bisa segera direalisasikan.

“Permasalahan yang ada adalah di-slot anggaran Terminal Jatijajar berada di pemerintah pusat. Masalahnya secara undang-undang terminal Tipe A ini kan pengelolaannya pusat, jadi serba salah kota juga tidak bisa bertindak”, tuturnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Kepala Dinas Perhubungan Depok Raden Gandara Budiana menambahkan, kekurangan secara keselurahan untuk menyelesaikan pembangunan terminal Rp 35 miliar. Anggaran itu untuk pembangunan terminal bus AKAP dan bangunan pendukung yang belum selesai dikerjakan.

“Untuk sementara yang terpenting adalah pembangunan jembatan senilai Rp 6 miliar, jika jembatan ini sudah dioperasionalkan akan lebih bermanfaat,” ucapnya. Ia menjelaskan, total anggaran untuk menyelesaikan bangunan yang sudah dilaksankan yaitu Rp 117 miliar dari Pemerintah Kota Depok dan Rp 30 miliar dari pemerintah pusat. Pemerintah Kota Depok berharap penyelesaian pembangunan segera terealisasi, “tutupnya.

Berita Terkait

Kabid Plt Operasional Disdamkar dan Penyelamat Depok Tanggapi Video Pernyataan Petugas Damkar UPT Cimanggis
BKKBN Jawa Barat Akan Menggelar Kegiatan Forum Data Keluarga Provinsi Jawa Barat: Diseminasi dan Rilis Hasil Verifikasi Validasi Data Keluarga Berisiko Stunting dan Pemutakhiran Pendataan Keluarga Provinsi Jawa Barat Tahun 2024
Warga Kota Depok Tidak Perlu Tergantung Musrenbang Untuk Selesaikan Lingkungan RW, Supian Suri Punya Solusinya
Zona Madina Dompet Dhuafa Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Al Madinah 
Rayakan HUT RI ke-79, Milenial Supian Suri Adakan Berbagai Macam Perlombaan
Sah! Supian Suri Satu-satunya Calon Wali Kota Depok Bergelar Doktor
DPRD Depok Gelar Rapat Paripurna Tuk Peringati HUT Depok Ke-25
Cak Imin Ungkap PKB Ingin Terus Menjalin Kerjasama dengan Gerindra
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:28

Gedung SMP VIS Student One Mulai Bertumbuh, Siap Memberikan Fasilitas Terbaik Bagi Siswa-siswinya

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:26

Lantik Petugas Lapangan: Dadi Dorong Untuk Sukseskan Quick Wins

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:13

Kaper Kemendukbangga Jawa Barat Pimpin Apel Siaga Genting

Senin, 3 Februari 2025 - 14:00

Tidak Hanya Speak Up, Kowar-Kowar juga Gelar Diskusi Terbuka Tentang Aktivispreneur

Senin, 3 Februari 2025 - 13:13

Rumah Hijabers Jual Baju Lebaran Muslim & Muslimah Anak & Dewasa di Kota Depok

Senin, 3 Februari 2025 - 09:51

Kwarran Limo Sebut Gerakan Pramuka PKBM Primago Indonesia Jadi Pilot Projek Gugus Depan di Kecamatan Limo Depok

Senin, 3 Februari 2025 - 09:49

Ketua Forum Komunikasi PKBM Kota Depok Bapak Naimun, SE. MM Sebut PKBM Primago Depok Pelopor Kegiatan Pramuka INKLUSI di PKBM se Kota Depok

Sabtu, 1 Februari 2025 - 19:28

Walikota Kota Depok Dr KH Mohammad Idris Apresisi Kegiatan Latihan Gabungan Kepramukaan bagi Individu Berkebutuhan Khusus (IBK) yang di gagas oleh PKBM Primago

Berita Terbaru