Forum Rencana Kerja Perangkat Daerah Untuk Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dan Pembangunan

- Reporter

Rabu, 17 Februari 2021 - 14:07

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

sumber foto: siaran depok – IA

 

Siarandepok.com – Forum Rencana kerja Perangkat Daerah dilaksanakan di gedung Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Depok dilakukan secara online melalui aplikasi Zoom meeting pada Rabu (17/02/2021) bertujuan untuk mendesain apa yang sudah dimusyawarahkan pada Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) kelurahan dan kecamatan, yang mana diharapkan dapat terukur serta terarah sehingga menjadi jelas. Seperti apa yang diharapkan sesuai dengan visi dan misi walikota terpilih untuk mempercepat pembangunan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Visi: Depok yang maju, berbudaya dan sejahtera

Misi:

  1. Meningkatkan pembangunan infrastruktur berbasis teknologi dan berwawasan lingkungan.
  2. Meningkatkan tata kelola pemerintahan dan pelayanan publik yang modern dan partisipatif.
  3. Mewujudkan masyarakat yang religious dan berbudaya berbasis kebhinekaan dan ketahanan keluarga.
  4. Mewujudkan masyarakat yang sejahtera, mandiri dan berdaya saing.
  5. Mewujudkan kota yang sehat, aman, tertib dan nyaman.

Pada kesempatan itu, Asisten Ekonomi dan Pembangunan (Ekbang), Kafrawi menyampaikan, bahwa pembangunan ini mengarah pada beberapa persoalan yang ada seperti banjir, longsor, dan kemacetan yang mana persoalan ini diharapkan dapat teratasi.

“Pada forum ini diharapkan akan ada sebuah perencanaan yang betul-betul bisa membina Depok untuk lebih baik lagi, dapat tumbuh bukan hanya kebudayaannya namun juga pembangunannya, dan dapat menghasilkan masukan sebagai bahan perencanaan untuk pembangunan kota,” tutur Kafrawi.

Kepala Bappeda Kota Depok, Ir. Widyati Riyandani menjelaskan, beberapa capaian Indikator Makro Kota Depok 2020 pada forum Rencana Kerja Perangkat Daerah, sebagai berikut:

  • Pertumbuhan ekonomi pada tahun 2019 berada di angka 6,47 lebih tinggi daripada Provinsi Jawa Barat maupun Nasional
  • Laju Inflasi pada 2020 mengalami penurunan menjadi 1,78 dari yang sebelumnya 3,29 pada 2019
  • Pengangguran 2020 terjadi kenaikan menjadi 9,87% dari sebelumnya 6,12% di tahun 2019, dikarenakan dampak melemahnya ekonomi karena Covid-19. Angka ini masih kecil dibandingkan Provinsi Jawa Barat, namun kenaikannya cukup signifikan dibanding kabupaten kota yang ada di Jawa Barat
  • Kemiskinan pada 2020 mengalami peningkatan di angka 2,45 dari yang sebelumnya pada 2019 di angka 2,07, namun angka 2,45 ini menjadi yang terendah dibandingkan kabupaten kota yang lain
  • Indeks Pembangunan Manusia mengalami peningkatan dari angka 80,82 pada 2019 menjadi 80,97 pada 2020

(IMA)

<

Berita Terkait

MTS Arrahmaniyah Depok Adakan Studi Tour ke Yogyakarta Bersama Dirgantara AIA Tour Travel
KUA Kecamatan Cipayung dan Kanit Bintibsos Polres Metro Depok Sosialisasikan UU PKDRT
Telah di Buka Program Beasiswa Pendidikan Laskar Langit Primago Untuk Anak Yatim Indonesia
Gathering Keluarga Besar Arrahman Islamic School 2024 Bersama Dirgantara AIA Tour Travel
Sebanyak 44 Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah PRIMAGO Depok Lulus 100 Persen Menjadi Santriwati Gontor Putri 2024
Peserta Didik PKBM Primago Tampil Teater Pada Acara HUT ke-25 Kota Depok 2024
Ngerahul 2 : Golel
PKBM Primago Indonesia Depok Bekali Para Siswa Skill Microsoft Office dan Dasar Komputer

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:54

MTS Arrahmaniyah Depok Adakan Studi Tour ke Yogyakarta Bersama Dirgantara AIA Tour Travel

Rabu, 1 Mei 2024 - 19:04

KUA Kecamatan Cipayung dan Kanit Bintibsos Polres Metro Depok Sosialisasikan UU PKDRT

Rabu, 1 Mei 2024 - 11:06

Telah di Buka Program Beasiswa Pendidikan Laskar Langit Primago Untuk Anak Yatim Indonesia

Senin, 29 April 2024 - 11:22

Gathering Keluarga Besar Arrahman Islamic School 2024 Bersama Dirgantara AIA Tour Travel

Senin, 29 April 2024 - 10:13

Sebanyak 44 Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah PRIMAGO Depok Lulus 100 Persen Menjadi Santriwati Gontor Putri 2024

Minggu, 28 April 2024 - 20:57

Ngerahul 2 : Golel

Minggu, 28 April 2024 - 20:30

PKBM Primago Indonesia Depok Bekali Para Siswa Skill Microsoft Office dan Dasar Komputer

Sabtu, 27 April 2024 - 19:30

Ngerahul 1 : Mancing Bakot

Berita Terbaru