Warga Cipayung Bakti Sosial membangun Lantai Atas Masjid Al Barkah

- Reporter

Minggu, 21 Oktober 2018 - 10:50

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com- Ahad Pagi (21/10/2018), tampak Warga Kelurahan Cipayung melakukan kerja bakti sosial dalam pengecoran lantai atas Masjid Al-Barkah.

Masjid Al-Barkah yang terletak di bulak timur, Patung Gajah Rt 03 Rw 09 Kelurahan Cipayung tersebut memiliki luas 330 meter. Pembangunan lantai atas masjid tersebut tersisa kurang lebih 50% lagi dan membutuhkan perkiraan biaya 1,2 Miliar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bakti sosial pengecoran tiang masjid lantai 2 tahap 2 tersebut juga dihadiri oleh Sekretaris kecamatan Cipayung, lurah Cipayung, staff kelurahan, DKM Masjid, pengurus masjid, dan masyarakat.

Semoga Allah SWT memudahkan proses pembangunan masjid tersebut serta membalas ganjaran pahala yang tak terhingga kepada para donatur dan panitia pembangunan masjid al barkah pun masih membuka pintu selebar-lebarnya untuk para muhsinin dan dermawan yang ingin berinfak membangun masjid al barkah tersebut.

Sumber : Nadya Irna Lestari

Berita Terkait

Programnya Unggul! Ini 5 SMP Terbaik di Kota Bogor, SMP VIS Student One Layak Dipertimbangkan
PT Tirta Asasta Depok Himbau Pelanggan Lakukan Pemutakhiran Data
MTS Al-Hidayah Sukatani Kota Depok Adakan Kegiatan Outing Class Ke Yogyakarta Bersama Dirgantara AIA Tour Travel Depok
SMP Tirtajaya Gelar Isra Mi’raj, Sambut Kemenangan Palestina Dengan Imani Sejarah Isra’ Mi’raj
Jabar Siap Kembangkan Inovasi Genting Bersama PT.POS
Gedung SMP VIS Student One Mulai Bertumbuh, Siap Memberikan Fasilitas Terbaik Bagi Siswa-siswinya
Lantik Petugas Lapangan: Dadi Dorong Untuk Sukseskan Quick Wins
Kaper Kemendukbangga Jawa Barat Pimpin Apel Siaga Genting

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 16:56

Programnya Unggul! Ini 5 SMP Terbaik di Kota Bogor, SMP VIS Student One Layak Dipertimbangkan

Senin, 10 Februari 2025 - 11:50

PT Tirta Asasta Depok Himbau Pelanggan Lakukan Pemutakhiran Data

Minggu, 9 Februari 2025 - 09:51

MTS Al-Hidayah Sukatani Kota Depok Adakan Kegiatan Outing Class Ke Yogyakarta Bersama Dirgantara AIA Tour Travel Depok

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:26

SMP Tirtajaya Gelar Isra Mi’raj, Sambut Kemenangan Palestina Dengan Imani Sejarah Isra’ Mi’raj

Jumat, 7 Februari 2025 - 09:18

Jabar Siap Kembangkan Inovasi Genting Bersama PT.POS

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:26

Lantik Petugas Lapangan: Dadi Dorong Untuk Sukseskan Quick Wins

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:13

Kaper Kemendukbangga Jawa Barat Pimpin Apel Siaga Genting

Senin, 3 Februari 2025 - 14:00

Tidak Hanya Speak Up, Kowar-Kowar juga Gelar Diskusi Terbuka Tentang Aktivispreneur

Berita Terbaru