oleh

Gempa M 4,9 Di Bengkulu Selatan

Siarandepok.com- Terjadinya gempa magnitudo (M) 4,9 di Bengkulu Selatan, Bengkulu yang berpusat di laut. BMKG memberi informasi gempa yang terjadi pada hari Minggu, 24 Januari, pukul 20.03 WIB. Dengan kedalaman gempa yang mencapai 20 km.

“Gempa berpusat di laut 45 km Barat Daya, Bengkulu Selatan,” Pernyataan BMKG melalui akun Twitter-nya.

Titik koordinat gempa berada di 4,52 lintang selatan dan 102,52 bujur timur. Gempa yang di rasakan di Seluma, Kapahiang, dan Liwa berskala II MMI, yang dapat diartikan getaran dirasakan oleh beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung akan terlihat bergoyang.

Belum diketahui ada tidaknya korban jiwa maupun kerusakan akibat gempa.

 

Penulis: DMC

Editor: Rahmawati Sari Dewi

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

Berita Terbaru