oleh

Dampak Buruk, Jika Hobi Menggigit Kuku

Siarandepok – Sebagian orang di dunia tanpa sadar memiliki hobi menggigit kuku. Ketika sedang bosan atau merasa gugup, sering kali kita melakukan hobi yang buruk tersebut. Memiliki kebiasaan mengigit kuku merupakan buruk yang seharusnya tidak boleh dilakukan. Mengapa? Karena akan berdampak negatif pada kesehatan. Bagi orang tua pasti akan melarang anaknya untuk menggigit kuku, dikarenakan ketika kuku kotor sangat berbahaya takut terkena bakteri dan tidak baik untuk kesehatan. Dampak yang akan timbul adalah:

  1. Sakit Perut

Sakit perut akan dirasakan jika kita mengigit kuku. Ketika kita mengigit kuku secara tidak langsung bakteri akan masuk ke dalam perut dan akan menyebabkan sakit perut.

 

 

  1. Masalah Gigi

Dampak selanjutnya jika sering mengigit kuku adalah terjadinya masalah pada gigi. Selain masalah pada gigi juga bisa berdampak pada mulut. Mengigit kuku bisa merusak email gigi dan membuat gigi bergeser dari tempat yang seharusnya dan yang paling buruk bisa terjadi pembekakan gusi.

  1. Infamlasi

Peradangan pada kuku terjadi Karena air liur. Umumnya air liur berfungsi untuk memperlancar pencernaan. Dengan mengigit kuku dapat terjadi peradangan pada daging kuku.

 

 

  1. Terkena Virus HPV

Tidak hanya kuman dan bakteri saja, kebiasaan menggigit kuku akan mengakibatkan mudahnya masuk virus penyakit. Salah satunya adalah virus HPV atau virus menular seksual. Seseorang berisiko tinggi terkena virus ini jika ia menggigit kuku setelah menyentuh daerah intim saat melakukan hubungan intim dengan orang lain. Virus yang masuk lewat mulut ini kemudian akan menyebar ke dalam tubuh.

 

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

Berita Terbaru