Dalam 1 Hari Kasus Baru Covid-19 di Kota Depok Bertambah 189 Kasus

- Reporter

Senin, 26 April 2021 - 16:54

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

siarandepok.com – Covid-19 masih terus bertambah khususnya di Kota Depok. Dalam 1 hari, terdapat 189 kasus baru Covid-19 di Kota Depok. Pemerintah Kota Depok telah memberikan informasi bahwa sebanyak 189 kasus baru Covid-19, 130 pasien pulih, dan 1 pasien meninggal dunia akibat Covid-19 pada (25/4/2021).

Menginjak hampir tiga pekan kasus Covid-19 di Kota Depok tak menurun. Kini kasus aktif Covid-19 mencapai 1.797 pasien yang isolasi dan perawatan. Selain itu kasus aktif tertinggi pada tanggal 7 April 2021 sebanyak 1.807 pasien.

Tak hanya itu, kasus Covid-19 di Kota Depok juga tidak diketahui secara jelas jumlahnya dikarenakan Pemerintah Kota Depok tak pernah mengumumkan jumlah tes PCR harian yang sudah dilakukan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan situs resmi ccc-19.depok.go.id berikut rincian perkembangan per Minggu Kasus Covid-19 di Kota Depok:

Kasus Keseluruhan

  • Pasien positif: 46.144 orang
  • Pulih: 43.459 orang
  • Wafat: 888 orang

PDP wafat: 122 orang (data terakhir per 19 Juli 2020)

  • Probabel: 330 orang (orang tanpa gejala, kontak erat dengan pasien Covid-19)
  • Kontak erat: 50.184 orang
  • Suspek: 19.823 orang (demam, ISPA, dan pneumonia)

Kasus aktif

  • Pasien positif sedang isolasi dan dirawat: 1.797 orang
  • Probabel: 15 orang (orang tanpa gejala, kontak erat dengan pasien Covid-19)
  • Kontak erat: 958 orang
  • Suspek: 121 orang (demam, ISPA, dan pneumonia)

 

Penulis (SZ)

Editor (RR)

<

Berita Terkait

Gabungan Koalisi Parpol segera Deklarasikan Koalisi SS untuk Calon Walikota Depok 2024
SMK ARRAHMAN DEPOK ADAKAN STUDI TOUR KE YOGYAKARTA BERSAMA DIRGANTARA AIA TOUR TRAVEL
PKBM PRIMAGO INDONESIA, PARTISIPASI MERIAHKAN SEMARAK HARDIKNAS KOTA DEPOK
Lulusan PKBM Primago Indonesia Berhasil Lulus Tes Ujian Masuk Gontor: Menembus Batas dengan Pendidikan Non-formal
KUA Kecamatan Cipayung dan Kanit Bintibsos Polres Metro Depok Sosialisasikan UU PKDRT
Telah di Buka Program Beasiswa Pendidikan Laskar Langit Primago Untuk Anak Yatim Indonesia
Gathering Keluarga Besar Arrahman Islamic School 2024 Bersama Dirgantara AIA Tour Travel
Sebanyak 44 Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah PRIMAGO Depok Lulus 100 Persen Menjadi Santriwati Gontor Putri 2024
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 13:43

Gabungan Koalisi Parpol segera Deklarasikan Koalisi SS untuk Calon Walikota Depok 2024

Minggu, 5 Mei 2024 - 13:16

SMK ARRAHMAN DEPOK ADAKAN STUDI TOUR KE YOGYAKARTA BERSAMA DIRGANTARA AIA TOUR TRAVEL

Sabtu, 4 Mei 2024 - 10:23

PKBM PRIMAGO INDONESIA, PARTISIPASI MERIAHKAN SEMARAK HARDIKNAS KOTA DEPOK

Jumat, 3 Mei 2024 - 17:41

Lulusan PKBM Primago Indonesia Berhasil Lulus Tes Ujian Masuk Gontor: Menembus Batas dengan Pendidikan Non-formal

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:54

MTS Arrahmaniyah Depok Adakan Studi Tour ke Yogyakarta Bersama Dirgantara AIA Tour Travel

Rabu, 1 Mei 2024 - 11:06

Telah di Buka Program Beasiswa Pendidikan Laskar Langit Primago Untuk Anak Yatim Indonesia

Senin, 29 April 2024 - 11:22

Gathering Keluarga Besar Arrahman Islamic School 2024 Bersama Dirgantara AIA Tour Travel

Senin, 29 April 2024 - 10:13

Sebanyak 44 Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah PRIMAGO Depok Lulus 100 Persen Menjadi Santriwati Gontor Putri 2024

Berita Terbaru