Tanah Diam-Diam di Bor, Ini Awal Mula Kisruh Tambang Batuan Andesit di Desa Wadas

- Reporter

Kamis, 10 Februari 2022 - 23:04

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com- Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat berencana untuk membangun Bendungan Bener di Desa Guntur, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah

Rencananya, material batu pembangunan bendungan itu diambil dari bukit di Wadas dengan luas tanah yang terdampak 114 hektare.

Salah satu warga terdampak, Azim Muhammad, menceritakan awal mula rencana penambangan batu andesit di Desa Wadas untuk pembangunan proyek Bendungan Bener tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

la mengungkapkan beragam dampak buruk jika penambangan andesit tetap dilakukan di kawasan yang disebut warga sebagai tanah surga’.

Pada tahun 2014 terjadi pengeboran di beberapa titik Desa Wadas tetapi warga tidak ada yang mengetahui.

Bahkan warga sempat membantu pengeboran itu karena tidak tahu tujuannya untuk apa. Kabar penambangan batu andesit baru diketahui dan menjadi pembahasan warga pada tahun 2015.

Proyek Bendungan Bener merupakan salah satu proyek strategis nasional yang telah ditetapkan melalui Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 56 Tahun 2018.

Pada prosesnya proyek Bendungan Bener ini memiliki investasi dengan kisaran 4 triliun dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara.

Namun, proses pengerjaannya disebut tidak sesuai dengan amanah konstitusi dan peraturan perundang-undangan.

Berita Terkait

Gedung SMP VIS Student One Mulai Bertumbuh, Siap Memberikan Fasilitas Terbaik Bagi Siswa-siswinya
Lantik Petugas Lapangan: Dadi Dorong Untuk Sukseskan Quick Wins
Kaper Kemendukbangga Jawa Barat Pimpin Apel Siaga Genting
Tidak Hanya Speak Up, Kowar-Kowar juga Gelar Diskusi Terbuka Tentang Aktivispreneur
Rumah Hijabers Jual Baju Lebaran Muslim & Muslimah Anak & Dewasa di Kota Depok
Kwarcab Kota Depok Apresiasi dan Sebut Gugus Depan Gerakan Pramuka PKBM Primago Depok Sebagai Pioner LATGAB Kepramukaan Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Di Kota Depok
Kwarran Limo Sebut Gerakan Pramuka PKBM Primago Indonesia Jadi Pilot Projek Gugus Depan di Kecamatan Limo Depok
Ketua Forum Komunikasi PKBM Kota Depok Bapak Naimun, SE. MM Sebut PKBM Primago Depok Pelopor Kegiatan Pramuka INKLUSI di PKBM se Kota Depok

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:28

Gedung SMP VIS Student One Mulai Bertumbuh, Siap Memberikan Fasilitas Terbaik Bagi Siswa-siswinya

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:26

Lantik Petugas Lapangan: Dadi Dorong Untuk Sukseskan Quick Wins

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:13

Kaper Kemendukbangga Jawa Barat Pimpin Apel Siaga Genting

Senin, 3 Februari 2025 - 14:00

Tidak Hanya Speak Up, Kowar-Kowar juga Gelar Diskusi Terbuka Tentang Aktivispreneur

Senin, 3 Februari 2025 - 13:13

Rumah Hijabers Jual Baju Lebaran Muslim & Muslimah Anak & Dewasa di Kota Depok

Senin, 3 Februari 2025 - 09:51

Kwarran Limo Sebut Gerakan Pramuka PKBM Primago Indonesia Jadi Pilot Projek Gugus Depan di Kecamatan Limo Depok

Senin, 3 Februari 2025 - 09:49

Ketua Forum Komunikasi PKBM Kota Depok Bapak Naimun, SE. MM Sebut PKBM Primago Depok Pelopor Kegiatan Pramuka INKLUSI di PKBM se Kota Depok

Sabtu, 1 Februari 2025 - 19:28

Walikota Kota Depok Dr KH Mohammad Idris Apresisi Kegiatan Latihan Gabungan Kepramukaan bagi Individu Berkebutuhan Khusus (IBK) yang di gagas oleh PKBM Primago

Berita Terbaru