Cari Tambahan Uang , Pelajar SMA Rela Nyambi Jadi Pemulung

- Reporter

Kamis, 27 Januari 2022 - 15:29

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com- Hanya karena ingin mandiri mencari tambahan uang saku sekolah Seorang pelajar kelas 3 SMK  di Sidoarjo Jawa Timur tidak malu memiliki kerja sambilan sebagai pemulung.

Setiap siang pulang sekolah pelajar asli  Sidoarjo ini mengayuh sepeda angin hingga batas kota untuk mengumpulkan kemasan minuman gelas atau botol bekas pelastik.

Inilah sosok Chandra Glory Semesa 17 tahun, warga desa kludan Tanggulangin Sidoarjo, pelajar kelas 3 SMK swasta di Tulangan Sidoarjo ini  secara tidak sengaja berhasil ditemui di wilayah batas kota Waru Sidoarjo saat hendak mencari kemasan minuman gelas atau botol plastik bekas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan sepeda angin yang telah dipasang rangkek plastik, pelajar ini tidak malu  mencari barang bekas  layaknya seorang pemulung.

Pekerjaan ini ia lakukan karena ingin mandiri mencari tambahan uang saku sekolah, dengan masih menggunakan seragam sekolah lengkap dengan dasinya, pelajar yang bercita-cita ingin menjadi masinis kereta api ini pun mencari barang bekas minuman plastik di sekitar tempat sampah dipinggir rel sekitar stasiun kereta Waru Sidoarjo.

Dari hasil mencari dan mengumpulkan barang bekas ini dirinya pun mampu memperoleh uang antara 30.00 hingga Rp 100.000 perminggu, sementara untuk rute yang dilaluinya pun tidak tanggung-tannggung mulai dari kawasan Tulangan, Porong, Gedangan hingga  Waru  dilaluinya.

Remaja 17 tahun ini pun berharap setelah lulus sekolah bisa mandiri menciptakan lapangan kerja tanpa harus merepoti kedua orangtuanya.

Berita Terkait

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat
10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended
Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025
Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok
Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025
Art Show Primago 2025 sebagai Ajang Peningkatan Kreativitas & kebersamaan Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago
Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok
Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 16:20

PKD Peduli Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Masyarakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:33

10 Toko Supplier Baju Muslim di Depok yang Recomended

Rabu, 19 Maret 2025 - 04:35

Gerakan Ayo Peduli Sesama Salurkan Rp 196.000.000,- untuk Program Beasiswa Pendidikan Yatim & Dhuafa di Pesantren Tahun Ajaran 2024-2025

Senin, 17 Maret 2025 - 23:18

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Maret 2025 - 23:06

Luar Biasa Mumtaz, Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Kampus Putra adakan PAS (Primago All Star Show) 2025

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:35

Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:10

Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:37

Alhamdulillah, Walikota Depok Supian Suri Melantik dan Mengukuhkan Pengurus MUI Depok, Siap Jaga Keharmonisan dan Layani Umat

Berita Terbaru

Berita Depok

Organisasi Pemuda Siap Kontribusi untuk Perubahan Kota Depok

Senin, 17 Mar 2025 - 23:18