Insan Pers Ajak Wali Kota Depok, Mohammad Idris Dan Hafid Nasir Mancing Bareng

- Reporter

Sabtu, 21 September 2019 - 21:26

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepokcom – Walikota Depok Mohammad Idris menyebutkan dari ‘Mancing’ banyak pelajaran hidup yang dipetik. Diantaranya adalah kesabaran untuk mendapatkan hasil ikan saat memancing.

“Bukan soal umpan dan alat pancing saja, tapi kesabaran kita menunggu ikan memakan umpan merupakan suatu pembelajaran diri untuk melatih kesabaran,” ujar Wali Kota Depok Mohammad Idris saat menghadiri kegiatan mancing bareng dengan insan pers yang dilakukan oleh Mitra Pers Depok (MPD) bekerjasama dengan DPD PKS Kota Depok di Pondok Rajeg pada Sabtu (21/09/2019).

Lebih lanjut dirinya menceritakan pengalaman pribadi saat menjumpai seseorang yang sedang melakukan akrifitas mancing disebuah sawah akan tetapi hanya seorang diri tanpa ditemani siapapun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini pengalaman saya, saat usai sholat shubuh, saya jumpai seorang pemancing sedang mancing sendiri, lalu saya lemparkan pepaya kecil kearah kolam sawah tersebut lalu dirinya kaget hingga lari berlalu meninggalkan alat pancingannya. Ini menandakan bahwa memancing itu tidak enak kalau sendiri lebih asik dilakukan bersama-sama, selain kebersamaan juga menambah silaturahmi,” ceritanya.

Walaupun tidak suka memancing, dirinya sangat mendukung olahraga ini. Karena banyak hal positif yang dapat diimplementasikan dalam keseharian.

“Dari memancing itu, kita bisa melatih kesabaran dalam proses untuk menghasilkan, bukan hanya memilih alat dan umpan yang terbaik saja,” tuturnya.

Dalam giat ini juga dirinya memaparkan bahwa kebersamaan dengan berbagai elemen yang hadir dapat menambah keharmonisan sehingga komunikasi dan sinergi terjalin dengan baik.

Berita Terkait

Kepala Dinas terbaik yang di Pemerintahan Kota Depok
Menteri Wihaji : Tinjau Langsung Simulasi Makan Bergizi Gratis bagi Bumil, Busui, Balita Non PAUD
Bertandang ke Ciparay, Menteri Wihaji Ujicoba Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi Bumil, Busui dan Balita Non Paud.
SMK Tirtajaya Depok Adakan Kegiatan Kunjungan Industri 2025 ke Bandung Jawa Barat dengan Dirgantara AIA Tour Travel Depok
Informasi Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025-2026
Mengenal Profil Dr Awaluddin Faj, M.Pd Praktisi, Trainer, Motivator dan Konsultan Sekolah Islam
Lanjutan Promosi PPDB SMP VIS Student One, Sekolah Yang Layak Jadi Pertimbangan Orang Tua
Dr. Awaluddin Faj, M.Pd Latih Manajemen Sekolah Al-Azhar Kalibanten Semarang untuk Promosi & Marketing PMB Sekolah

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 21:22

Kepala Dinas terbaik yang di Pemerintahan Kota Depok

Selasa, 18 Februari 2025 - 20:44

Menteri Wihaji : Tinjau Langsung Simulasi Makan Bergizi Gratis bagi Bumil, Busui, Balita Non PAUD

Selasa, 18 Februari 2025 - 20:43

Bertandang ke Ciparay, Menteri Wihaji Ujicoba Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi Bumil, Busui dan Balita Non Paud.

Selasa, 18 Februari 2025 - 20:42

SMK Tirtajaya Depok Adakan Kegiatan Kunjungan Industri 2025 ke Bandung Jawa Barat dengan Dirgantara AIA Tour Travel Depok

Senin, 17 Februari 2025 - 22:00

Informasi Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025-2026

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:25

Lanjutan Promosi PPDB SMP VIS Student One, Sekolah Yang Layak Jadi Pertimbangan Orang Tua

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:23

Dr. Awaluddin Faj, M.Pd Latih Manajemen Sekolah Al-Azhar Kalibanten Semarang untuk Promosi & Marketing PMB Sekolah

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:22

DP3AKB Jabar Dorong Kolaborasi Pembangunan Keluarga Ramah Perempuan dan Anak

Berita Terbaru

Berita

Kepala Dinas terbaik yang di Pemerintahan Kota Depok

Selasa, 18 Feb 2025 - 21:22