LPM Kalimulya Terima Hibah Mobil Ambulance

- Reporter

Jumat, 17 Mei 2019 - 16:21

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com – LPM Kelurahan Kalimulya, Kecamatan Cilodong menerima Hibah Kendaraan Milik Daerah berupa 1 unit Mobil Ambulance. Serah terima oleh Wali Kota Depok Mohammad Idris kepada Ketua LPM Kalimulya, Mada. Mobil Ambulance yang diserahterimakan berjenis minibus, Suzuki/GC415VAPV STD MT, 2010cc, tahun pembuatan 2010, warna silver dengan Nomor Polisi B 1003 EHX senilai Rp 185 Juta.

Hadir dalam acara tersebut Kepala Badan Keuangan Daerah (BKD), Camat Cilodong, Kepala Bidang Aset BKD, Lurah se-Kecamatan Cilodong, Ketua RW se-Kelurahan Kalimulya, Karang Taruna dan Ketua TP PKK Kelurahan Kalimulya beserta Anggota.

Dalam sambutannya, Ketua LPM Kalimulya, Mada, atas nama pengurus LPM dan warga mengucapkan terima kasih kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Depok yang telah memberikan bantuan berupa 1 unit Ambulance yang dapat dipergunakan untuk kepentingan warga Kalimulya khususnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga kami dapat memanfaatkan bantuan ini dengan sebaik-baiknya serta tak lupa untuk merawat dan memeliharanya. Sekali lagi atas nama pengurus LPM dan warga, saya ucapkan terima kasih,” ujarnya.

Sementara itu, Wali Kota Depok menjelaskan Hibah Kendaraan Milik Daerah berupa 1 unit Ambulance ini diberikan kepada LPM agar lebih leluasa dan diberdayakan.

“Ini juga bukan merupakan kepentingan LPM atau Keluarahan, tapi ini untuk kepentingan warga. Dan dalam peruntukannya tidak hanya untuk Kelurahan Kalimulya saja, tapi bisa dimanfaatkan oleh kelurahan lainnya,” kata Idris.

Lebih lanjut, dirinya mengatakan bahwa yang lebih penting dari ini ialah bagaimana kita menerapkan PHBS (Pola Hidup Bersih Sehat) dalam keseharian kita, agar senantiasa sehat. Acara di lanjutkan dengan penandatangan Berita Acara, serah terima kunci kendaraan secara simbolis dan pengecekan Mobil Ambulance.

Berita Terkait

Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026
Promosi Sekolah yang Efektif untuk Mendapatkan Siswa, Sekolah SMA Islam Al-Azhar 15 Semarang, adakan Workshop Strategi PMB Bersama Dr Awaluddin Faj
Siap Gaskeun Di 2025, Coaching Mentoring 2.0. Bakal Bikin Jawa Barat Istimewa
Programnya Unggul! Ini 5 SMP Terbaik di Kota Bogor, SMP VIS Student One Layak Dipertimbangkan
PT Tirta Asasta Depok Himbau Pelanggan Lakukan Pemutakhiran Data
MTS Al-Hidayah Sukatani Kota Depok Adakan Kegiatan Outing Class Ke Yogyakarta Bersama Dirgantara AIA Tour Travel Depok
SMP Tirtajaya Gelar Isra Mi’raj, Sambut Kemenangan Palestina Dengan Imani Sejarah Isra’ Mi’raj
Jabar Siap Kembangkan Inovasi Genting Bersama PT.POS

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:03

Materi dan Teknis Tes PPDB Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun Ajaran 2025/2026

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:35

Promosi Sekolah yang Efektif untuk Mendapatkan Siswa, Sekolah SMA Islam Al-Azhar 15 Semarang, adakan Workshop Strategi PMB Bersama Dr Awaluddin Faj

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:34

Siap Gaskeun Di 2025, Coaching Mentoring 2.0. Bakal Bikin Jawa Barat Istimewa

Senin, 10 Februari 2025 - 16:56

Programnya Unggul! Ini 5 SMP Terbaik di Kota Bogor, SMP VIS Student One Layak Dipertimbangkan

Senin, 10 Februari 2025 - 11:50

PT Tirta Asasta Depok Himbau Pelanggan Lakukan Pemutakhiran Data

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:26

SMP Tirtajaya Gelar Isra Mi’raj, Sambut Kemenangan Palestina Dengan Imani Sejarah Isra’ Mi’raj

Jumat, 7 Februari 2025 - 09:18

Jabar Siap Kembangkan Inovasi Genting Bersama PT.POS

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:28

Gedung SMP VIS Student One Mulai Bertumbuh, Siap Memberikan Fasilitas Terbaik Bagi Siswa-siswinya

Berita Terbaru