Kota Depok Tingkatkan Kualitas dan Kuantitas Sepak Bola

- Reporter

Senin, 20 Agustus 2018 - 21:09

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com – Pengurus Askot PSSI Depok yang baru sebaiknya jangan hanya diniatkan untuk mencari popularitas. Namun, mempopulerkan olahraga sepak bola di Depok, Wali Kota Depok Mohammad Idris mengingatkan kepada mereka. Dari sisi SDM, dan potensi yang ada, atlet Depok sangat potensial. Sebut saja Kurnia Mega Andri yang menjadi atlit profesional asal Depok.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Diawali dengan motivasi yang melandasi tekat mereka untuk meningkatkan kuantitas, dan kualitas sepak bola di Kota Depok,” tutur Idris usai acara Pengukuhan dan pelantikan Askot PSSI Depok Masa Bhakti 2018-2022 di Balai Kota Depok, Sabtu kemarin.

 

 “Ini potensi anak Depok yang bisa dibina menjadi atlet sepak bola dari Depok. Dikepengurusan yang baru harus muncul lagi atlet-atlet berpotensi,”ucapnya.

 

Kedepannya akan berusaha untuk benar-benar amanah menjalankan tugas sebagai ketua. Dilakukan secara profesional dan transparan, karena pengelolaan organisasi bukan hanya satu atau dua orang saja, namun bersama dengan pengurus lain, yang akan melakukan perubahan ke jenjang yang lebih baik lagi.

 

 “Semangat kebersamaan yang kita bangun memerlukan dukungan dari semua pihak. Dan kami akan mencoba lebih baik lagi dibawah kepengurusan ini, kata ketua Askot PSSI Depok Meiyadi Rakasiwi

 

 

 

 

 

Penulis : Syalika A

Editor: Iis J

Berita Terkait

Alhamdulillah, Walikota Depok Supian Suri Melantik dan Mengukuhkan Pengurus MUI Depok, Siap Jaga Keharmonisan dan Layani Umat
Warga Cimanggis Keluhkan Adanya Pungli Saat Uji KIR
Disdik Kota Depok Anggarkan Rp30 Miliyar Lebih Untuk Pembelian Papan Tulis Interaktif, Generasi SS: Lebih Baik di Alokasikan Untuk Renovasi Sekolah
Ketua Generasi SS Dukung Langkah Wakil Wali Kota Depok Menutup Ruang Pihak Luar yang Menghambat Pembangunan
Fokus UMKM Naik Kelas, BAPPEDA bersama Asosiasi UMKM Kota Depok dan Komunitas UMKM Gelar Rapat RPJMD 2025-2029
Usai Dilantik, Supian Suri dan Chandra Rahmansyah Berikan Pidato Perdana
PT Tirta Asasta Depok Himbau Pelanggan Lakukan Pemutakhiran Data
Inisiasi Revitalisasi Drainase, PARA RAJA dan DPUPR Depok Gerak Cepat Minimalisir Penyebab Banjir 

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:53

Art Show Primago 2025 sebagai Ajang Peningkatan Kreativitas & kebersamaan Santriwati Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:35

Buka Festival Ramadhan Taman Secawan 2, Istri Walikota Depok Cing Ikah Resmi Jadi Pembinaan Asosiasi UMKM Kota Depok

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:10

Telah Dibuka Pendaftaran Bimbel Persiapan Masuk Ma’had Al-Azhar Cairo Tahun 2025 Bersama Bimbel Primago

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:37

Alhamdulillah, Walikota Depok Supian Suri Melantik dan Mengukuhkan Pengurus MUI Depok, Siap Jaga Keharmonisan dan Layani Umat

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:22

Ketua Dewan Kebudayaan Kota Depok Apresiasi Kegiatan Forum Renja Disporyata Kota Depok Gelar Forum Renja Tahun 2025

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:49

Lantik Ketua PKK dan Posyandu Kabupaten/Kota se-Jabar, Siska Ajak Sukseskan Visi Jabar Istimewa

Senin, 10 Maret 2025 - 20:35

Geliat Ramadhan Masjid Al Madeena, Student One Islamic School

Minggu, 9 Maret 2025 - 14:47

Warga Cimanggis Keluhkan Adanya Pungli Saat Uji KIR

Berita Terbaru