WHO Minta Seluruh Negara Hentikan Penjualan Mamalia Hidup

- Reporter

Kamis, 15 April 2021 - 09:18

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.comWorld Health Organization (WHO) atau Organisasi Kesehatan Dunia meminta penjualan mamalia liar hidup di seluruh negara dihentikan. Hal tersebut dilakukan untuk mencegah terjadinya penyebaran penyakit menular pada manusia.

Dikutip dari VOA Indonesia, tidak hanya WHO, Organisasi Dunia untuk Kesehatan Hewan dan Program Lingkungan PBB juga memberi peringatan bahwa mamalia mungkin menjadi sumber lebih dari 70% penyakit tersebut, Rabu (14/4/2021).

Mereka memberikan rekomendasi untuk membantu memastikan keamanan dan keberlanjutan sistem pangan internasional.  Sebelumnya, WHO memimpin misi ke Wuhan, untuk melakukan penyelidikan mengenai asal vVrus Corona.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut tim penyelidik yang melakukan kunjungan ke pasar Huanan, Wuhan, Virus baru Corona kemungkinan menyebar dari kelelawar ke manusia melalui hewan lain.

 

(S)

(DMC)

Foto: Todd Cravens/unsplash

<

Berita Terkait

Rumah Hijabers Depok Membuka Peluang Usaha Fashion Dari Rumah Tanpa Modal
LPM Aktif dan Non Aktif Dukung Supian Suri Jadi Walikota Depok 2024
3 Periode Berkuasa, Mazhab HM Ungkap Mohammad Idris Faktor Kemenangan PKS Depok
Gelar Open House, Ribuan Warga Depok Berbondong-bondong Datangi Kediaman Supian Suri
Apakah Kita Masih Fitri?
Strategi Dakwah : Wajah Islam Tergantung Pada Dakwah
Gelar Puncak Acara Ramadhan, Zona Madina Ajak Masyarakat Mensyukuri Segala Hal
ZONA MADINA BERSAMA ISLAMIC RELIEF INDONESIA GELAR DAKWAH KEMANUSIAAN UNTUK PALESTINA

Berita Terkait

Kamis, 18 April 2024 - 08:28

Rumah Hijabers Depok Membuka Peluang Usaha Fashion Dari Rumah Tanpa Modal

Senin, 15 April 2024 - 10:57

LPM Aktif dan Non Aktif Dukung Supian Suri Jadi Walikota Depok 2024

Senin, 15 April 2024 - 10:22

3 Periode Berkuasa, Mazhab HM Ungkap Mohammad Idris Faktor Kemenangan PKS Depok

Sabtu, 13 April 2024 - 07:21

Gelar Open House, Ribuan Warga Depok Berbondong-bondong Datangi Kediaman Supian Suri

Jumat, 12 April 2024 - 06:00

Apakah Kita Masih Fitri?

Jumat, 5 April 2024 - 10:45

Gelar Puncak Acara Ramadhan, Zona Madina Ajak Masyarakat Mensyukuri Segala Hal

Selasa, 2 April 2024 - 11:39

ZONA MADINA BERSAMA ISLAMIC RELIEF INDONESIA GELAR DAKWAH KEMANUSIAAN UNTUK PALESTINA

Senin, 1 April 2024 - 16:00

Akhirnya Setelah 3 Tahun lamanya, Ganda Campuran Rinov/Pita berhasil harumkan Indonesia di Spain Master 2024

Berita Terbaru

Artikel

Apakah Kita Masih Fitri?

Jumat, 12 Apr 2024 - 06:00