Ada Makanan Tradisional Di Pekan Permainan Tradisional Di RW 14 Bojongsari

- Reporter

Senin, 30 September 2019 - 06:50

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com- Bojongsari- Pekan Permainan Tradisional atau yang lebih dikenal dengan sebutan PPT yang rutin diadakan dilingkungan RW 14 Kelurahan Bojongsari di akhir bulan September ini agak sedikit berbeda pasalnya PPT kali ini disertai dengan adanya makanan tradisional jaman dahulu antusias warga sangat luar biasa para orang tua dan anak-anak hadir dengan gembira selain bisa bermain bersama juga menikmati makanan tradisional yang disiapkan oleh panitia, selain makanan tradisional panitiapun menyiapkan air teh hangat dan kopi sebagai teman makanan tradisional.

Ketua RW 14 Daud Sulaiman mengatakan sangat terharu dengan banyaknya orang tua yang hadir bersama-sama anak-anaknya mendampingi anak-anaknya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Dengan bermain bersama, kami berharap ini terus dilestarikan karena membangun kedekatan emosional antara orang tua dengan anak selain itu kami sangat mendukung Depok Kota Layak anak dengan memaksakan RW Ramah anak,” ujar Daud Sulaiman.

Sementara itu Erlando Ketua Ikatan Remaja Bersaudara (IRDA) sekaligus ketua pelaksana menyampaikan bahwa pihaknya terus berinovasi agar kegiatan PPT bisa terus banyak yang hadir.

” Salah satu ide masukan dari para tokoh lingkungan adalah dengan menambahkan makanan tradisional sehingganya anak-anak zaman sekarang juga kenal yang namanya makanan jaman dahulu seperti gatet, ongol, ketimus, getuk dan lain-lain, Ujar Erlando.

Erlando menambahkan biasanya IRDA mengadakan PPT di jalan , namun untuk bulan ini kita mengadakannya dilapangan karena biar lebih maksimal lagi dalam memainkan permainan tradisional bil khusus permainan yang belum pernah dimainkan karena keterbatasan tempat yg kurang luas.

” Kami bersyukur alhamdulillah antusias masyarakat lebih baik dari bulan sebelumnya
Selain dihadiri warga RW 14 kegiatan PPT juga di hadiri pengurus Staf Kelurahan Bojongsari, LPM Kelurahan Bojongsari serta TP PKK Kelurahan BojongsariBojongsari,” ujar Daud Sulaiman Rw 14 Kelurahan bojongsari.

Daud pun mengakhiri penjelasannya dengan mengatakan pada dasarnya kegiatan PPT terbuka untuk umum siapapun bisa hadir orang tua mengajak anak-anaknya bermain bersama disini.

<

Berita Terkait

Ketupat Makanan Khas Di Indonesia saat Lebaran, berikut Makna ketupat Lebaran dan cara membuatnya
Dai-Daiyah Muda NU Trenggalek Antusias Ikuti Literasi Digital LD PBNU
Tidak Sanggup Ibadah yang berat ? berikut 5 Amalan Ringan Bulan Ramadhan yang Berpahala Sangat Besar
Bekap Vietnam 3-0, Level Timnas Naik setingkat Asia dan bersiap menuju World cup 2026
Tips Membuat Ebatan, Kuliner Khas Lombok yang Cocok Dicicipi Saat Berbuka Puasa
Puasa dibulan Ramadhan Lemas? Ini Tips Agar Tidak Lemas Saat Berpuasa
Fajar Supriadi Gojlok 5957 Kader dan Penyuluh KB dari 627 Kecamatan se-Jawa Barat tentang Pengisian KKA
Usung Green Ramadhan, Zona Madina Dompet Dhuafa Ajak UMKM dan Masyarakat Pilah Sampah Melalui Pasar Berdaya Ramadhan al-Madinah

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:56

Ketupat Makanan Khas Di Indonesia saat Lebaran, berikut Makna ketupat Lebaran dan cara membuatnya

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:52

Dai-Daiyah Muda NU Trenggalek Antusias Ikuti Literasi Digital LD PBNU

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:46

Tidak Sanggup Ibadah yang berat ? berikut 5 Amalan Ringan Bulan Ramadhan yang Berpahala Sangat Besar

Rabu, 27 Maret 2024 - 14:15

Bekap Vietnam 3-0, Level Timnas Naik setingkat Asia dan bersiap menuju World cup 2026

Rabu, 27 Maret 2024 - 14:12

Tips Membuat Ebatan, Kuliner Khas Lombok yang Cocok Dicicipi Saat Berbuka Puasa

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:18

Fajar Supriadi Gojlok 5957 Kader dan Penyuluh KB dari 627 Kecamatan se-Jawa Barat tentang Pengisian KKA

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:05

Usung Green Ramadhan, Zona Madina Dompet Dhuafa Ajak UMKM dan Masyarakat Pilah Sampah Melalui Pasar Berdaya Ramadhan al-Madinah

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:33

Masuki Edisi ke 4, Komisi X LD PBNU gelar Literasi Digital Guna Rajut Ukhuwah di Era Digital

Berita Terbaru