Pekerjaan Penggantian COS, Pasokan Air PDAM Tirta Asasta akan Terhenti

- Reporter

Selasa, 27 Oktober 2020 - 22:57

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siaran Depok – PDAM Tirta Asasta Kota Depok pada hari Senin Malam tanggal 26 Oktober 2020 akan melakukan penghentian sementara pengaliran air bersih ke pelanggan diwilayah Kec. Sukmajaya, Kec. Tapos, Kec. Cimanggis dan sebagian Kec. Cilodong selama 24 Jam.
“Hal ini dilakukan dengan adanya pekerjaan penggantian COS yang akan menyebabkan terhentinya aliran air bersih PDAM”, ujar Sudirman Direktur Oprasional PDAM Tirta Asasta Kota Depok kepada wartawan (21/10/2020)
Penggantian COS dilaksanakan karena adanya peremajaan sistem untuk meningkatkan keselamatan dan kehandalan pelayanan karena peralatan yg lama sudah mengalami kerusakan , serta adanya penambahan kapasitas yang ada saat ini 1.600 Ampere akan di ganti menjadi kapasitas 2.000 Ampere. Sebelumnya Penggantian COS dilakukan pada tahun 1997.
“PDAM berencana untuk mengembangkan Kapasitas Produksinya, maka dinilai perlu untuk penggantian serta penambahan kapasitas COS tersebut”, katanya.

Dijelaskan Sudirman, Change Over Switch (COS) atau Ohm Saklar merupakan alat listrik yang digunakan untuk memindahkan daya listrik dari sumber listrik utama (PLN) dengan sumber listrik cadangan (Genset) dan sebaliknya.
Maka dalam Pelaksanaannya membutuhkan waktu cukup lama karena penambahan kapasitas ini memerlukan perubahan dimensi dari COS tersebut. Sehingga mulai dari ruang panel serta komponen lainnya perlu dikerjakan satu-per satu.
“COS ini berhubungan dengan kelistrikan yang merupakan salah satu objek vital dan beresiko tinggi, maka diperlukan ketelitian serta ketepatan dalam pengerjaan penggantian panel COS ini”, papar Dirman.

(DIHYLA__HANNY)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

<

Berita Terkait

Bekap Vietnam 3-0, Level Timnas Naik setingkat Asia dan bersiap menuju World cup 2026
Berpuasa Adalah Berbekal
KUA Cipayung Kota Depok Gelar Tadarus Bareng Ibu-Ibu Majlis Ta’lim
EKOSPIRITUAL
Angkutan Lebaran 2024 Masih Cukup Tersedia, KAI Daop 1 Jakarta Tambah 344 Perjalanan KA dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen
Rumah Hijabers | Supplier Baju Muslim & Muslimah Anak & Dewasa di Kota Depok
5 Menu Yang Biasa Nabi Muhammad Makan Untuk Sahur Dan Berbuka Puasa
Kue Kering Lebaran 2024 Cookies Bomboloni, Belum Ada Yang Bikin

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:56

Ketupat Makanan Khas Di Indonesia saat Lebaran, berikut Makna ketupat Lebaran dan cara membuatnya

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:52

Dai-Daiyah Muda NU Trenggalek Antusias Ikuti Literasi Digital LD PBNU

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:46

Tidak Sanggup Ibadah yang berat ? berikut 5 Amalan Ringan Bulan Ramadhan yang Berpahala Sangat Besar

Rabu, 27 Maret 2024 - 14:15

Bekap Vietnam 3-0, Level Timnas Naik setingkat Asia dan bersiap menuju World cup 2026

Rabu, 27 Maret 2024 - 14:12

Tips Membuat Ebatan, Kuliner Khas Lombok yang Cocok Dicicipi Saat Berbuka Puasa

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:18

Fajar Supriadi Gojlok 5957 Kader dan Penyuluh KB dari 627 Kecamatan se-Jawa Barat tentang Pengisian KKA

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:05

Usung Green Ramadhan, Zona Madina Dompet Dhuafa Ajak UMKM dan Masyarakat Pilah Sampah Melalui Pasar Berdaya Ramadhan al-Madinah

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:33

Masuki Edisi ke 4, Komisi X LD PBNU gelar Literasi Digital Guna Rajut Ukhuwah di Era Digital

Berita Terbaru