Konsumen Gelisah, PT. Megakarya Maju Sentosa Tidak Bisa Dihubungi

- Reporter

Senin, 15 April 2019 - 12:27

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Siarandepok.com – PT. Megakarya Maju Sentosa diketahui memiliki beberapa proyek yang terkendala salah satunya tertundanya proyek Ciputat Resort Apartement. Konsumen yang sudah membeli unit kepada delevoper tersebut mulai dibuat gelisah, karena pihak manajemen yang tidak bisa dihubungi.

Banyak karyawan yang tidak bisa dihubungi menimbulkan rasa kekhawatiran kepada konsumen. Beberapa karyawan yang bisa dihubungi oleh konsumen pun mengaku sudah resign. Kantor pemasaran terlihat digembok dan hingga kini tidak ada karyawan yang masuk kerja sejak bulan Maret 2019.

Dibarengi dengan tutupnya kantor pemasaran, Pihak developer memberikan surat penundaan pembangunan proyek Ciputat Resort Apartement namun beberapa konsumen mengaku tidak mendapatkan surat tersebut. Pada surat itu tertulis permohonan maaf developer atas penundaan pembangunan proyek Ciputat Resort Apartement yang baru akan dimulai bulan Agustus 2019. Konsumen merasa surat penundaan pembangunan proyek Ciputat Resort Apartement kurang disosialisasikan, konsumen menginginkan adanya pertemuan langsung dengan pihak manajemen. Tidak sedikit konsumen yang sudah melakukan pembayaran sejak tahun 2016, namun sampai dengan saat ini konsumen belum mendapatkan kejelasan.

“Kami sebagai konsumen apartemen kesulitan mencari kejelasan pembangunan projek ini. Tidak sedikit dari kami yang sudah membayar lunas unit apartemen yang dijanjikan akan dibangun. Jika memang ada itikad baik, mohon temukan kami dengan juru bicara PT. Megakarya Maju Sentosa. Kantor di Ciputat sudah kosong, kami kesulitan mencari kejelasan pembangunan proyek ini. Kantor PT. Megakarya Maju Sentosa yang semula di Plaza Oleos sudah tutup saat ini. Tidak ada kejelasan lokasi kantor sekarang. Marketing, Kasir, Bagian Keuangan sudah tidak bisa dihubungi. Sekali lagi kami mohon pihak PT. Megakarya Maju Sentosa menjawab surat terbuka ini,” tulis Eggy Ramadhani, salah satu konsumen Ciputat Resort Apartemen dalam surat terbukanya, Jumat (12/4).

Editor : Muthia Dewi Safira

 

 

<

Berita Terkait

Ketupat Makanan Khas Di Indonesia saat Lebaran, berikut Makna ketupat Lebaran dan cara membuatnya
Dai-Daiyah Muda NU Trenggalek Antusias Ikuti Literasi Digital LD PBNU
Tidak Sanggup Ibadah yang berat ? berikut 5 Amalan Ringan Bulan Ramadhan yang Berpahala Sangat Besar
Bekap Vietnam 3-0, Level Timnas Naik setingkat Asia dan bersiap menuju World cup 2026
Tips Membuat Ebatan, Kuliner Khas Lombok yang Cocok Dicicipi Saat Berbuka Puasa
Puasa dibulan Ramadhan Lemas? Ini Tips Agar Tidak Lemas Saat Berpuasa
Fajar Supriadi Gojlok 5957 Kader dan Penyuluh KB dari 627 Kecamatan se-Jawa Barat tentang Pengisian KKA
Usung Green Ramadhan, Zona Madina Dompet Dhuafa Ajak UMKM dan Masyarakat Pilah Sampah Melalui Pasar Berdaya Ramadhan al-Madinah

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:56

Ketupat Makanan Khas Di Indonesia saat Lebaran, berikut Makna ketupat Lebaran dan cara membuatnya

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:52

Dai-Daiyah Muda NU Trenggalek Antusias Ikuti Literasi Digital LD PBNU

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:46

Tidak Sanggup Ibadah yang berat ? berikut 5 Amalan Ringan Bulan Ramadhan yang Berpahala Sangat Besar

Rabu, 27 Maret 2024 - 14:15

Bekap Vietnam 3-0, Level Timnas Naik setingkat Asia dan bersiap menuju World cup 2026

Rabu, 27 Maret 2024 - 14:12

Tips Membuat Ebatan, Kuliner Khas Lombok yang Cocok Dicicipi Saat Berbuka Puasa

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:18

Fajar Supriadi Gojlok 5957 Kader dan Penyuluh KB dari 627 Kecamatan se-Jawa Barat tentang Pengisian KKA

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:05

Usung Green Ramadhan, Zona Madina Dompet Dhuafa Ajak UMKM dan Masyarakat Pilah Sampah Melalui Pasar Berdaya Ramadhan al-Madinah

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:33

Masuki Edisi ke 4, Komisi X LD PBNU gelar Literasi Digital Guna Rajut Ukhuwah di Era Digital

Berita Terbaru