45 Taman Kelurahan Terbangun, Mohammad Idris Optimis Sisa 18 Taman Tercapai 2021

- Reporter

Kamis, 14 Februari 2019 - 10:40

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siarandepok.com– Wali Kota Depok, Mohammad Idris yakin bahwa salah satu janji kampanye berupa pembangunan 63 Taman Kelurahan akan selesai ditahun 2021, pasalnya sampai dengan saat ini pihaknya telah berhasil membangun 45 taman kelurahan dari masa jabatan 2016-2021.

“Saat ini sudah ada 45 taman Kelurahan, dimana biaya 1 taman rata-rata 1 Miliar dan kita targetkan mencapai 63 taman kelurahan sampai dengan tahun 2021,” ujar Mohammad Idris di Kecamatan Bojongsari.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dirinya mengungkapkan ada berbagai kendala dalam merealisasikan pembangunan taman kelurahan ini diantaranya yaitu penolakan dari warga akan adanya taman kelurahan di aset fasilitas umum (fasum) yang dimiliki oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Depok.

“Ada sebagian tempat kita punya aset punya fasum tapi warganya menolak. Menolak ini kadang-kadang masalahnya komunikasi aja atau kurang sosialisasi,” jelas Mohammad Idris.

Perlu diketahui bahwa pada Selasa, (12/02) Wali Kota Depok, Mohammad Idris beserta Forkopimda melakukan peresmian tiga taman kelurahan sekaligus dan 1 Gedung Puskesmas Kelurahan, dimana dirinya berharap agar taman kelurahan yang ada ini benar-benar dijaga serta pihak RW berkoordinasi dengan kelurahan minta izin untuk menambah hiasan ditaman supaya lebih indah lagi.

(Foto : Ahmad Farhan Maulana/Siarandepok.com).

 

<

Berita Terkait

Family Ghathering YPIPD/SIT Pondok Duta Depok Ke Pengalengan Bersama Dirgantara AIA Tour Travel Depok
Bukan sekedar Gaya-gayaan, Betawi bakal punya Ikatan Cendekiawan Betawi
104 Santri Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun 2024 Ikuti Ujian Masuk Pondok Modern Darussalam Gontor
Rumah Hijabers Depok Membuka Peluang Usaha Fashion Dari Rumah Tanpa Modal
LPM Aktif dan Non Aktif Dukung Supian Suri Jadi Walikota Depok 2024
3 Periode Berkuasa, Mazhab HM Ungkap Mohammad Idris Faktor Kemenangan PKS Depok
Gelar Open House, Ribuan Warga Depok Berbondong-bondong Datangi Kediaman Supian Suri
Apakah Kita Masih Fitri?

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 15:52

Family Ghathering YPIPD/SIT Pondok Duta Depok Ke Pengalengan Bersama Dirgantara AIA Tour Travel Depok

Jumat, 19 April 2024 - 06:42

Bukan sekedar Gaya-gayaan, Betawi bakal punya Ikatan Cendekiawan Betawi

Kamis, 18 April 2024 - 19:01

104 Santri Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun 2024 Ikuti Ujian Masuk Pondok Modern Darussalam Gontor

Kamis, 18 April 2024 - 08:28

Rumah Hijabers Depok Membuka Peluang Usaha Fashion Dari Rumah Tanpa Modal

Senin, 15 April 2024 - 10:57

LPM Aktif dan Non Aktif Dukung Supian Suri Jadi Walikota Depok 2024

Sabtu, 13 April 2024 - 07:21

Gelar Open House, Ribuan Warga Depok Berbondong-bondong Datangi Kediaman Supian Suri

Jumat, 12 April 2024 - 06:00

Apakah Kita Masih Fitri?

Senin, 8 April 2024 - 09:21

Strategi Dakwah : Wajah Islam Tergantung Pada Dakwah

Berita Terbaru