Pasien RSUD Kota Depok Bisa Daftar Online

- Reporter

Senin, 12 November 2018 - 20:00

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur RSUD Kota Depok, Asloe’ah Madjri saat peluncuran aplikasi agar bisa daftar online.
(Foto: Diskominfo/Bima Muhammad Iqbal)

Direktur RSUD Kota Depok, Asloe’ah Madjri saat peluncuran aplikasi agar bisa daftar online. (Foto: Diskominfo/Bima Muhammad Iqbal)

Siarandepok.com—Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Depok sediakan aplikasi pendaftaran online melalui Play Store. Untuk diketahui, aplikasi ini baru diperuntukkan bagi pasien rawat jalan. Hadirnya aplikasi ini diharapkan dapat mengurai antrean pasien. Selain dengan mengunduh aplikasi Pendaftaran Online RSUD Kota Depok, pasien yang ingin berobat rawat jalan bisa juga daftar melalui situs https://rsudreg.depok.go.id. Nantinya, setelah sudah mendapatkan bukti pendaftaran online, pasien bisa langsung datang ke RSUD Depok dengan menunjukkan buktinya yang ditunjukkan dalam bentuk barcode. Lalu petugas pendaftaran akan memindai barcode tersebut.

Langkah pertama untuk bisa mendaftar online adalah dengan mengunduh aplikasi tersebut di Play Store. Setelah aplikasi tersebut terunduh, Anda harus melakukan prosedur selanjutnya, yaitu pasien diminta untuk login dengan mengetik nomor rekam medik dan Nomor Induk Kependudukan (NIK), kemudian bisa langsung klik masuk atau sign in.

Direktur RSUD Kota Depok Asloe’ah Madjri menjelaskan jika pasien sudah berhasil masuk ke dalam aplikasi, maka akan muncul berbagai fitur, seperti booking, riwayat booking, riwayat periksa, jadwal dokter, dan informasi kamar. Bagi yang ingin daftar ke poli bisa langsung pilih menu booking, dokter mana yang akan dituju beserta tanggal untuk periksa yang direncanakan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau sudah memasukkan semua data yang diminta kemudian akan keluar tanda bukti pendaftaran online, yang di dalamnya terdapat poliklinik atau pun dokter yang dituju, serta waktu kedatangan yang bisa diperkirakan oleh pasien. Jadi tidak perlu menunggu dari pagi,” ujarnya.

Dirinya juga mengungkapkan bahwa pasien yang bisa menggunakan fasilitas pendaftaran ini hanya untuk pasien yang sudah terdaftar dalam rekam medik. Namun, bagi pasien baru, bisa mendaftar pula tanpa mengantre malalui SMS Gateway.

<

Berita Terkait

Ketupat Makanan Khas Di Indonesia saat Lebaran, berikut Makna ketupat Lebaran dan cara membuatnya
Dai-Daiyah Muda NU Trenggalek Antusias Ikuti Literasi Digital LD PBNU
Tidak Sanggup Ibadah yang berat ? berikut 5 Amalan Ringan Bulan Ramadhan yang Berpahala Sangat Besar
Bekap Vietnam 3-0, Level Timnas Naik setingkat Asia dan bersiap menuju World cup 2026
Tips Membuat Ebatan, Kuliner Khas Lombok yang Cocok Dicicipi Saat Berbuka Puasa
Puasa dibulan Ramadhan Lemas? Ini Tips Agar Tidak Lemas Saat Berpuasa
Fajar Supriadi Gojlok 5957 Kader dan Penyuluh KB dari 627 Kecamatan se-Jawa Barat tentang Pengisian KKA
Usung Green Ramadhan, Zona Madina Dompet Dhuafa Ajak UMKM dan Masyarakat Pilah Sampah Melalui Pasar Berdaya Ramadhan al-Madinah

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:56

Ketupat Makanan Khas Di Indonesia saat Lebaran, berikut Makna ketupat Lebaran dan cara membuatnya

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:52

Dai-Daiyah Muda NU Trenggalek Antusias Ikuti Literasi Digital LD PBNU

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:46

Tidak Sanggup Ibadah yang berat ? berikut 5 Amalan Ringan Bulan Ramadhan yang Berpahala Sangat Besar

Rabu, 27 Maret 2024 - 14:15

Bekap Vietnam 3-0, Level Timnas Naik setingkat Asia dan bersiap menuju World cup 2026

Rabu, 27 Maret 2024 - 14:12

Tips Membuat Ebatan, Kuliner Khas Lombok yang Cocok Dicicipi Saat Berbuka Puasa

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:18

Fajar Supriadi Gojlok 5957 Kader dan Penyuluh KB dari 627 Kecamatan se-Jawa Barat tentang Pengisian KKA

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:05

Usung Green Ramadhan, Zona Madina Dompet Dhuafa Ajak UMKM dan Masyarakat Pilah Sampah Melalui Pasar Berdaya Ramadhan al-Madinah

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:33

Masuki Edisi ke 4, Komisi X LD PBNU gelar Literasi Digital Guna Rajut Ukhuwah di Era Digital

Berita Terbaru