Bahaya Menggunakan Wi-Fi Publik

- Reporter

Rabu, 8 Agustus 2018 - 21:24

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto: stockphoto.com)

(Foto: stockphoto.com)

Siarandepok.com – Banyak orang yang suka memakai Wi-Fi, terutama Wi-Fi publik yang gratis alias free Wi-Fi. Biasanya jika kita menemukan Wi-Fi gratisan kita akan senang dan langsung menyambungkan laptop, ponsel maupun gadget lainnya tanpa pikir panjang. Tapi ternyata, ada risiko besar saat menyambungkan ponsel ke Wi-Fi publik. Inilah beberapa risiko tersebut.

  1. Data Rentan Dicuri Hacker

Menggunakan internet melalui Wi-Fi gratisan tanpa disadari memiliki kerentanan terhadap data yang dapat dicuri. Hacker memiliki tool khusus dengan menghubungkannya ke smartphone atau laptop melalui Wi-Fi dengan tool tersebut hacker dengan mudah mencari celah lewat koneksi ini karena koneksi yang tidak menggunakan password dan kurangnya fitur keamanan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

  1. Mudah Terinfeksi Virus

Saat menggunakan Wi-Fi gratisan laptop atau smartphone yang kita gunakan ternyata juga bisa terkena virus. Malware paling mudah menyebar melalui koneksi Wi-Fi yang minim fitur keamanannya. Virus ini terbilang cukup berbahaya karena virus dapat merusak laptop ataupun smartphone kamu.

  1. Adanya Snooper atau Mata-mata

Melalui virus atau malware seseorang akan mudah memantau gerak-gerik Kita. Virus yang menyerang secara perlahan diam-diam bisa mengetahui apa saja kegiatan kamu dan tentunya ini berbahaya untuk privasi dan keamanan data-data pribadi. Tidak hanya data, tapi juga semua kegiatan yang kita lakukan seperti web history, web cache, dan lain-lain.

  1. Iklan yang Mengganggu

Salah satu konsekuensi pengguna yang menggunakan fasilitas gratisan tentunya adalah iklan. Melalui Wi-Fi gratisan, iklan dapat menyambangi kamu kapan saja. Bisa jadi tiba-tiba layar smartphone penuh iklan atau iklan pop-up yang sangat mengganggu kenyamanan penggunaan smartphone.

  1. Pengalihan ke Situs Palsu

Saat menggunakan fasilitas Wi-Fi gratis biasanya akan sering diarahkan secara langsung ke situs lain. Laman situs tersebut bisa jadi merupakan situs resmi atau malah situs jebakan yang dibuat sedemikian rupa oleh hacker, sehingga tanpa disadari, situs tersebut mampu mencuri data dan informasi hingga merusak perangkat lunak ataupun perangkat keras kamu.

 

Penulis: Ryan

Editor: Sabar P

<

Berita Terkait

104 Santri Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun 2024 Ikuti Ujian Masuk Pondok Modern Darussalam Gontor
Rumah Hijabers Depok Membuka Peluang Usaha Fashion Dari Rumah Tanpa Modal
LPM Aktif dan Non Aktif Dukung Supian Suri Jadi Walikota Depok 2024
3 Periode Berkuasa, Mazhab HM Ungkap Mohammad Idris Faktor Kemenangan PKS Depok
PKBM Primago Indonesia Tebarkan Kebaikan Melalui Ramadhan Berkah Berbagi
Rumah Qur’an Primago Adakan Buka Bersama dan Penutupan Program Tahun Ajaran 2023/2024
KUA Cipayung Kota Depok Gelar Tadarus Bareng Ibu-Ibu Majlis Ta’lim
Edisi Ke-2 Literasi Digital Kominfo X LD PBNU Bahas Dakwah Ramah di Era Post Truth

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 06:42

Bukan sekedar Gaya-gayaan, Betawi bakal punya Ikatan Cendekiawan Betawi

Kamis, 18 April 2024 - 19:01

104 Santri Pesantren Leadership Daarut Tarqiyah Primago Tahun 2024 Ikuti Ujian Masuk Pondok Modern Darussalam Gontor

Kamis, 18 April 2024 - 08:28

Rumah Hijabers Depok Membuka Peluang Usaha Fashion Dari Rumah Tanpa Modal

Senin, 15 April 2024 - 10:57

LPM Aktif dan Non Aktif Dukung Supian Suri Jadi Walikota Depok 2024

Senin, 15 April 2024 - 10:22

3 Periode Berkuasa, Mazhab HM Ungkap Mohammad Idris Faktor Kemenangan PKS Depok

Jumat, 12 April 2024 - 06:00

Apakah Kita Masih Fitri?

Senin, 8 April 2024 - 09:21

Strategi Dakwah : Wajah Islam Tergantung Pada Dakwah

Jumat, 5 April 2024 - 10:45

Gelar Puncak Acara Ramadhan, Zona Madina Ajak Masyarakat Mensyukuri Segala Hal

Berita Terbaru